HP Designjet Z3100ps GP Assembly instructions [id]

Baca petunjuk ini dengan cermat...
Yang Anda butuhkan untuk prosedur ini
• Karena printer ini berat, Anda mungkin memerlukan tiga orang untuk mengeluarkannya dari kemasan boks. Bila diperlukan lebih dari satu orang, simbol ini akan muncul di layar.
*Bila Anda melihat ikon ini, animasi yang menggambarkan prosedur dapat Anda temukan dalam DVD HP Start-Up Kit [Perangkat Persiapan HP].
Area kerja printer
Sebelum Anda mulai membuka kemasan boks, pertimbangkan tempat untuk meletakkan printer yang sudah dipasang. Anda harus memberikan ruang kosong pada semua sisi boks printer. Jarak yang dianjurkan dapat dilihat pada gambar di atas.
Printer HP Designjet Z2100, Z3100 dan Z3100ps GP 24-in Photo series Petunjuk Pemasangan
© 2006 Hewlett-Packard Company Inkjet Commercial Division Avenida Graells 501 · 08174 Sant Cugat del Vallès Barcelona · Spanyol
Semua hak dilindungi undang-undang
1 2
*
Q5670-90020
Keluarkan enam pengaman boks dari setiap sisi boks printer. Untuk melepas pengunci, tarik lidah pengunci di bagian samping untuk membukanya, kemudian tarik terus untuk melepaskan pengunci tersebut dari boks.
Lepaskan tutup boks. Angkat bagian samping dan atas boks
printer, lalu keluarkan dari printer.
Ambil baki belakang dari dalam boks printer.
Keluarkan kemasan boks aksesori.
3 4 5 6
7 9
Mengeluarkan printer
Lepaskan bagian ujung gabus.
Catatan: keluarkan kantong pengawet dari bagian bawah printer.
8
Letakkan printer di atas meja.
10
Lepaskan penutup transparan dari printer.
12
Buka jendela (penutup atas printer).Lepaskan pita oranye dari jendela printer.
11
13 14
Di samping panel depan, Anda akan melihat penyangga karton yang ditempelkan ke printer dengan pita perekat. Lepaskan pita tersebut.
Putar penyangga karton 90° ke kanan.
Sebagian pengaman mungkin jatuh saat Anda mengeluarkannya; pada kasus ini, keluarkan kedua komponen tersebut. Pengaman tidak diperlukan lagi, Anda dapat membuangnya.
1715 16
Pada bagian dalam sisi sebelah kanan printer, Anda akan melihat pengaman carriage berwarna oranye. Lepaskan pengaman dengan mengangkat tuas yang terbungkus kertas biru tipis, lalu keluarkan pengaman dari printer.
Angkat penyangga karton ke atas dan keluar printer. Sudah tidak diperlukan lagi; Anda dapat membuangnya.
Pindah ke bagian belakang printer, kemudian pasang baki belakang ke printer.
18
Hidupkan daya printer menggunakan tombol yang berada tepat di bagian atas soket daya. Lepaskan lapisan plastik yang menutupi jendela dan lapisan plastik yang menutup panel depan (layar LCD).
23
Setelah itu printer akan memeriksa keberadaan kartrid tinta. Jika tidak ditemukan, printer akan meminta Anda untuk memasang kartrid tinta.
25
Memasang kartrid tinta
Logo HP akan muncul pada panel depan. Tunggu sebentar. Selanjutnya Anda akan diminta untuk memilih bahasa printer.
24
Hubungkan kabel daya ke soket daya printer.
22
Dorong baki ke dalam, kemudian ke bawah.
19
Dorong bagian belakang baki ke atas hingga terkunci.
20 21
Hubungkan kabel jaringan yang tersedia ke soket yang sesuai di bagian kanan belakang printer, kemudian kencangkan kabel dengan klip yang tersedia agar tidak mudah terlepas.
Buka penutup yang berada di sisi kanan printer.
26
Loading...
+ 8 hidden pages