Dilarang melakukan reproduksi, adaptasi atau
penerjemahan tanpa izin tertulis sebelumnnya,
kecuali sejauh yang diperbolehkan dalam
undang-undang hak cipta.
Informasi yang terkandung di sini dapat
berubah-ubah sewaktu-waktu.
Satu-satunya jaminan untuk produk dan
layanan HP tercantum dalam keterangan
jaminan yang ditegaskan dan menyertai
produk serta layanan tersebut. Tidak ada
bagian apa pun dari dokumen ini yang dapat
ditafsirkan sebagai jaminan tambahan. HP
tidak bertanggung jawab atas kesalahan atau
kekurangan teknis atau editorial yang terdapat
dalam dokumen ini.
Edition 3, 11/2015
Pernyataan Merek Dagang
ENERGY STAR® dan merek ENERGY STAR
adalah merek terdaftar di AS.
Panel depan pemindai ......................................................................................................................... 2
Sambungan USB dan daya .................................................................................................................. 3
Perangkat lunak pemindai ..................................................................................................................................... 4
HP Smart Document Scan Software ................................................................................................... 4
HP Scanner Tools Utility ...................................................................................................................... 5
Pemakaian daya ..................................................................................................................................................... 5
2 Menggunakan pemindai ................................................................................................................................. 7
Memuatkan dokumen sumber .............................................................................................................................. 8
Menggunakan pengumpan dokumen otomatis (ADF) ........................................................................ 8
Tip memuatkan dokumen ................................................................................................. 8
Cara memuatkan dokumen .............................................................................................. 9
Menggunakan kaca pemindai ........................................................................................................... 11
Tip memindai ..................................................................................................................................... 13
Memindai dari tombol pemindai ....................................................................................................... 13
Memindai dari HP Smart Document Scan Software ......................................................................... 13
Memindai dari perangkat lunak pemindaian yang kompatibel dengan ISIS atau TWAIN ................ 14
3 Fitur-tur penting pemindai ......................................................................................................................... 15
Bekerja dengan prol pindai ................................................................................................................................ 16
Melihat prol ..................................................................................................................................... 16
Membuat prol HP Smart Document Scan Software ....................................................................... 16
Membuat prol pindai yang menggunakan perangkat lunak pemindaian pihak ketiga ................. 17
Mengimpor dan mengekspor Prol HP Smart Document Scan ....................................................... 17
Memindai dokumen ekstra panjang .................................................................................................................... 18
Mengurangi ukuran berkas dengan pampatan perangkat keras ....................................................................... 19
Memlter warna dari dokumen (penyaringan warna) ........................................................................................ 20
Mengekrop citra terpindai secara otomatis ........................................................................................................ 20
IDWWiii
Deteksi warna otomatis ....................................................................................................................................... 21
Deteksi salah umpan (multipasok) ..................................................................................................................... 21
4 Pemeliharaan dan perawatan ....................................................................................................................... 23
Tab Perawatan HP Scanner Tools Utility ............................................................................................................. 24
Memesan suplai untuk pemindaian dan perawatan ........................................................................................... 24
Membersihkan kaca pemindai, strip pemindai, dan unit latar belakang dupleks pengumpan dokumen
Membersihkan rol ................................................................................................................................................ 27
Mengganti rol ....................................................................................................................................................... 29
Mengganti panel depan ....................................................................................................................................... 36
5 Mengatasi masalah ...................................................................................................................................... 39
Tip mengatasi masalah dasar ............................................................................................................................. 41
Mengatasi masalah pemasangan pemindai ....................................................................................................... 42
Menghapus lalu menginstal ulang utilitas HP Scanjet ..................................................................... 42
Masalah inisialisasi atau perangkat keras pemindai .......................................................................................... 43
Memeriksa sambungan USB ............................................................................................................. 43
Memastikan pemindai dialiri daya .................................................................................................... 43
Mengeset ulang pemindai ................................................................................................................. 44
Pemindai tidak lagi berfungsi dengan benar .................................................................................... 44
Masalah pengoperasian pemindai ...................................................................................................................... 46
Pemindai tidak dapat dihidupkan. .................................................................................................... 46
Pemindai tidak mau hidup ................................................................................................................ 46
LCD memiliki masalah tampilan atau tombol pemindai tidak berfungsi sesuai yang
Pemindai tidak segera memindai ..................................................................................................... 47
Pemindai hanya memindai satu sisi dari halaman dua sisi .............................................................. 47
Halaman terpindai tidak muncul pada tujuan pindai ....................................................................... 47
Citra yang terpindai tidak jelas ......................................................................................................... 47
Halaman yang terpindai rusak saat sampai di tujuan pindai ........................................................... 48
Mengoptimalkan kecepatan pemindaian dan tugas lainnya ............................................................ 48
Hasil pindaian hanya hitam atau putih saja ...................................................................................... 48
Citra yang terpindai tidak lurus ......................................................................................................... 49
Garis-garis putih vertikal muncul pada halaman tercetak ............................................................... 49
Garis-garis vertikal berwarna muncul pada halaman tercetak ........................................................ 49
Berkas pindaian terlalu besar ........................................................................................................... 49
Tombol pemindai tidak berfungsi dengan benar ................................................................................................ 50
ivIDWW
Masalah jalur kertas pemindai ............................................................................................................................ 51
Kertas macet, miring, salah pasok, atau memasok beberapa halaman sekaligus ......................... 51
Memindai dokumen sumber yang mudah sobek .............................................................................. 51
Kertas tidak terumpan dari pemindai ............................................................................................... 51
Dokumen sumber pada baki keluaran pemindai tergulung ke atas. ................................................ 52
Bagian bawah citra yang terpindai terpotong .................................................................................. 52
Pada citra yang terpindai terdapat garis belang atau coretan. ........................................................ 52
Dokumen yang dimasukkan ke dalam pemindai mengalami macet berulang-ulang ..................... 52
Membersihkan kemacetan dari jalur kertas pemindai ..................................................................... 52
6 Aksesibilitas dan dukungan produk ............................................................................................................... 55
Kontrol dari tombol pemindai ............................................................................................................................. 55
7 Spesikasi dan jaminan ............................................................................................................................... 57
Spesikasi lingkungan ......................................................................................................................................... 59
Informasi pengaturan .......................................................................................................................................... 60
Informasi energi ................................................................................................................................................... 60
Pembuangan limbah perangkat oleh pengguna (UE dan India) ......................................................................... 61
Pernyataan jaminan terbatas HP ........................................................................................................................ 62
UK, Irlandia, dan Malta ...................................................................................................................... 64
Austria, Belgia, Jerman, dan Luksemburg ........................................................................................ 64
Belgia, Prancis, dan Luksemburg ...................................................................................................... 65
Italia ................................................................................................................................................... 66
Spanyol .............................................................................................................................................. 66
Portugal ............................................................................................................................................. 68
Yunani dan Siprus .............................................................................................................................. 68
Belgia dan Belanda ............................................................................................................................ 70
Finlandia ............................................................................................................................................ 71
Estonia ............................................................................................................................................... 72
Rusia .................................................................................................................................................. 72
Panduan Pengguna ini mengulas hal-hal yang perlu Anda ketahui tentang penggunaan pemindai.
●
Komponen pemindai
●
Perangkat lunak pemindai
●
Pemakaian daya
IDWW1
Komponen pemindai
1Tombol daya
2Panel depan
3Pengumpan dokumen otomatis (ADF)
4Baki keluaran ADF
5Baki masukan ADF
6LED muat/deteksi dokumen
7Pemandu kertas
8Penahan kertas
Panel depan pemindai
Gunakan tombol-tombol pada panel depan pemindai untuk mulai memindai dan mengongurasi sejumlah
setelan pemindai.
2Bab 1 Ikhtisar pemindaiIDWW
IkonNama tombolKeterangan
1
2
1Alat BantuMembuka HP Scanner Tools Utility untuk menjalankan tugas-
tugas berikut:
●
Mengongurasi daftar prol pada panel depan pemindai
●
Membuat prol pindai yang menggunakan perangkat lunak
pemindaian pihak ketiga
●
Mengubah setelan manajemen daya pemindai
●
Menampilkan informasi tentang setelan, status, dan
perawatan pemindai
2BatalMembatalkan pemindaian yang sedang berlangsung.
3LCDMenampilkan prol pindai yang tersedia, status, dan pesan galat.
4OK/PilihUntuk fungsi menggulir daftar prol pindai dan melihat
detailnya.
●
Tekan dan untuk menelusuri prol.
●
Tekan OK untuk melihat detail pindai atau kembali ke daftar
prol saat melihat detail prol pindai.
5Pindai SimpleksMemulai pemindaian satu sisi.
6Pindai DupleksMemulai pemindaian dua sisi.
7TidurMemulai Mode Tidur. Menekan tombol ini saat dalam Mode Tidur
8KembaliMengembalikan posisi Anda ke daftar prol bila Anda sedang
Sambungan USB dan daya
akan membangunkan pemindai.
melihat detail prol.
IDWWKomponen pemindai3
LingkaranKeterangan
1Masukan USB
2Masukan catu daya
PERHATIAN: Hati-hati saat memiringkan unit dan jangan biarkan penutup pengumpan dokumen otomatis
(ADF) tiba-tiba terbuka.
Perangkat lunak pemindai
Pemindai dilengkapi dengan berbagai program pemindaian dan program manajemen dokumen, antara lain:
●
HP Smart Document Scan Software
●
HP Scanner Tools Utility
HP Smart Document Scan Software
HP Smart Document Scan Software akan memandu Anda melewati proses pemindaian. Untuk
membuka perangkat lunak, klik dua kali ikon HP Smart Document Scan Software di desktop. Untuk informasi
lebih lanjut, lihat Bantuan HP Smart Document Scan Software.
Jendela Utama
Jendela Utama akan muncul jika Anda membuka HP Smart Document Scan Software. Gunakan jendela ini
untuk menyelesaikan tugas-tugas berikut:
●
Memulai pindaian: Letakkan dokumen sumber ke dalam pengumpan dokumen, pilih prol, kemudian
klik Pindai. Pindaian akan diselesaikan dengan menggunakan setelan yang sesuai dengan prol yang
dipilih.
●
Bekerja dengan prol: Buat dan ubah prol untuk menentukan setelan pemindai dan langkah untuk
menangani dokumen terpindai Anda.
Jendela Progres Pindai
Jendela Progres Pindai akan terbuka saat Anda mulai memindai. Gunakan jendela ini untuk menyelesaikan
tugas-tugas berikut:
●
Melihat gambar mini halaman selagi dipindai
●
Memindai halaman lainnya
●
Memindai ulang halaman satu per satu
●
Mengedit halaman satu per satu untuk memotong, memutar, dan mensimetriskan gambar.
●
Menyusun atau menghapus halaman
●
Menyelesaikan pindaian dan memroses dokumen
Untuk informasi lebih lanjut, klik Help (Bantuan) pada bilah menu HP Smart Document Scan Software.
4Bab 1 Ikhtisar pemindaiIDWW
HP Scanner Tools Utility
Gunakan HP Scanner Tools Utility untuk mengongurasi daftar prol pindai pada panel depan pemindai,
membuat prol pindai yang menggunakan perangkat lunak pemindaian pihak ketiga, mengubah setelan
manajemen daya pemindai, dan menemukan informasi tentang setelan, status, dan perawatan pemindai.
Untuk membuka utilitas ini, lakukan salah satu langkah berikut:
●
Pada desktop, klik dua kali ikon HP Scanner Tools Utility.
●
Tekan tombol Tools (Alat) () pada panel depan pemindai.
●
Klik Star (Mulai), arahkan ke Programs (Program) atau All Programs (Semua Program), arahkan ke HP,
arahkan ke Scanjet, arahkan ke 7500, lalu klik Scanner Tools Utility (Utilitas Alat Pemindai).
Untuk informasi lebih lanjut, lihat Help (Bantuan) HP Scanner Tools Utility.
Pemakaian daya
Sesuai standar, pemindai akan memasuki Mode Tidur setelah 15 menit tidak aktif, dan akan mati secara
otomatis setelah dua jam tidak aktif untuk menghemat daya. Untuk mengubah setelan standar, selesaikan
langkah-langkah berikut.
1.
Tekan tombol Alat Bantu () untuk memulai HP Scanner Tools Utility.
2.Klik tab Settings (Setelan), lalu pilih setelan Mati Otomatis yang sesuai.
●
Untuk menentukan periode nonaktif setelah pemindai mati secara otomatis, pilih nilai yang sesuai
dari daftar gulung Auto-O: Turn o the scanner after: (Mati Otomatis: Matikan pemindai
setelah:)
IDWWPemakaian daya5
6Bab 1 Ikhtisar pemindaiIDWW
2Menggunakan pemindai
Topik-topik berikut menjelaskan tentang pemindai HP Scanjet 7500/Flow 7500 dan cara memindai atau
menyalin dokumen sumber.
●
Memuatkan dokumen sumber
●
Memindai dokumen
IDWW7
Memuatkan dokumen sumber
Anda dapat memuatkan dokumen sumber ke dalam pemindai menggunakan salah satu cara berikut:
●
Menggunakan pengumpan dokumen otomatis (ADF)
●
Menggunakan kaca pemindai
Menggunakan pengumpan dokumen otomatis (ADF)
Untuk informasi penting tentang cara memuatkan dokumen secara benar, lihat topik berikut ini.
●
Tip memuatkan dokumen
●
Cara memuatkan dokumen
Tip memuatkan dokumen
●
Kapasitas maksimum pengumpan dokumen dan baki keluaran berbeda-beda sesuai ukuran dan berat
kertas. Untuk kertas 75 g/m
fotokopi), kapasitas maksimumnya adalah 100 lembar. Untuk kertas yang lebih berat, kapasitas
maksimumnya lebih kecil.
●
Pengumpan dokumen otomatis (ADF) mendukung jenis kertas berikut.
LebarPanjangBerat (atau ketebalan)
Stok standar (satu halaman)68-216 mm148-864 mm
Stok standar (beberapa halaman)68-216 mm148-356 mm
2
(20 pon) (berat standar untuk hampir semua kertas printer dan mesin
49-120 g/m
49-120 g/m
2
2
●
Dalam perangkat lunak pemindaian, jangan lupa pastikan kondisi berikut:
◦
Set ukuran halaman untuk menyesuaikan lebar dan panjang kertas yang hendak dipindai.
◦
Pilih prol dengan pilihan pemuatan sesuai dengan bagian tepi yang Anda pasok lebih dulu.
●
Memindai jenis dokumen berikut ini dengan ADF mungkin menyebabkan kemacetan kertas atau
kerusakan dokumen. Untuk memindai dokumen-dokumen ini, gunakan kaca pemindai sebagai
pengganti ADF.
Dokumen kusut atau berkerutDokumen menggulung
Dokumen robekDokumen dengan penjepit kertas atau
steples
Kertas karbonKertas berlapis
Kertas sangat tipis dan transparanKertas dengan nota berperekat atau
tempelan stiker
8Bab 2 Menggunakan pemindaiIDWW
FotoTransparansi overhead
Kertas saling menempelKertas dengan bahan yang basah,
seperti lem atau cairan koreksi
●
Rapikan setiap lipatan atau gulungan pada dokumen sebelum menaruhnya ke dalam pengumpan. Jika
bagian tepi depan dokumen berkerut atau terlipat, kondisi itu dapat menimbulkan kemacetan kertas.
●
Jika memuatkan kertas yang lebarnya lebih kecil dari 148 mm , posisikan sisi panjang kertas paralel
dengan pemandu kertas.
●
Untuk memindai dokumen yang rapuh (seperti foto atau dokumen dengan kertas berkerut atau kertas
sangat tipis), posisikan muka dokumen menghadap ke bawah di atas kaca pemindai.
●
Pastikan sungkup pada pengumpan dokumen terkunci erat. Untuk menutupkan sungkup dengan benar,
tekan sampai terdengar bunyi "klik".
●
Sesuaikan pemandu kertas dengan lebar dokumen. Pastikan pemandu kertas menyentuh pinggiran
dokumen sumber. Jika terdapat jarak di antara pemandu kertas dengan pinggiran dokumen, citra yang
terpindai akan miring.
●
Jika hendak menaruh tumpukan dokumen ke dalam pengumpan, atur tumpukan tersebut secara
perlahan ke dalam pengumpan dokumen. Jangan jatuhkan tumpukan kertas ke dalam pengumpan.
TIPS: LED muat/deteksi dokumen yang terletak di bagian bening baki masukan pengumpan dokumen
akan menyala jika posisi masuk dokumen sudah benar.
●
Agar tidak miring, tumpukan dokumen yang akan dimuatkan harus selalu memiliki ukuran yang sama.
Namun, jika Anda harus memuatkan tumpukan dokumen dengan aneka ragam ukuran, posisikan semua
dokumen ke bagian tengah secara bertumpuk berdasarkan ketebalannya sebelum memasukkannya ke
dalam pengumpan dokumen.
●
Bersihkan rol pemindai jika rol tersebut tampak kotor atau setelah memindai dokumen yang memiliki
tulisan pensil.
Cara memuatkan dokumen
1.Sesuaikan pemandu kertas dengan lebar dokumen. Perhatikan posisi pemandu agar tidak terlalu ketat,
sehingga membatasi pengumpanan kertas.
IDWWMemuatkan dokumen sumber9
Bila memindai dokumen sumber berukuran kecil, seperti cek, sebaiknya pastikan pemandu kertas
menyentuh dokumen sumber dengan pas.
2.Kipas-kipaskan tumpukan lembar dokumen untuk memastikannya tidak saling menempel. Kipas-
kipaskan bagian pinggir yang akan mengarah ke pengumpan dalam satu arah, kemudian kipas-kipaskan
bagian pinggir yang sama dalam arah yang berlawanan.
3.Sejajarkan pinggiran dokumen dengan menekan-tekan bagian dasar tumpukan di atas meja. Putar
tumpukan 90 derajat dan ulangi.
10Bab 2 Menggunakan pemindaiIDWW
4.Atur tumpukan secara perlahan dalam pengumpan dokumen. Muatkan kertas menghadap ke atas
dengan bagian atas mengarah ke pengumpan.
Untuk hasil terbaik, jangan jatuhkan tumpukan ke dalam pengumpan, dan jangan Anda tekan-tekan
pinggiran atas tumpukan setelah tumpukan tersebut Anda taruh ke dalam pengumpan dokumen.
TIPS: Jangan umpan dokumen dengan tepi depan terlipat atau robek. Jika Anda mulai memindai, pilih
prol yang cara pemuatan halamannya sesuai dengan tepi yang Anda pasok lebih dulu untuk
memastikan bahwa pindaian ini mencerminkan orientasi dokumen sumber.
5.Periksa apakah pemandu kertas sudah disesuaikan dengan pinggiran tumpukan.
Menggunakan kaca pemindai
Letakkan dokumen yang tidak sesuai dengan spesikasi pengumpan dokumen otomatis (ADF) langsung pada
kaca pemindai.
Ukuran minimum:Tidak ada ukuran minimum
Ukuran maksimum:216 x 356 mm
CATATAN: Tidak semua kaca pemindai pemindai berada di area pencitraan aktif. Karena itu, pastikan untuk
memposisikan dokumen sumber Anda seperti yang ditunjukkan melalui tanda rujukan di tepi kaca pemindai.
Taruh dokumen sumber menghadap ke bawah pada kaca pemindai seperti yang ditunjukkan melalui tanda
rujukan. Untuk halaman lanskap, letakkan halaman menghadap ke bawah dengan bagian atas mengarah ke
bagian belakang pemindai.
IDWWMemuatkan dokumen sumber11
HP Sca
nje
t
Ente
rpr
is
e 7
5
0
0
TIPS: Untuk memindai beberapa gambar sekaligus, susun gambar-gambar yang ingin Anda pindai pada
kaca pemindai dengan jarak antar-gambar minimal 6 mm .
12Bab 2 Menggunakan pemindaiIDWW
Memindai dokumen
Topik berikut menjelaskan cara memindai dokumen sumber dengan menggunakan pemindai dan perangkat
lunak pemindai.
●
Tip memindai
●
Memindai dari tombol pemindai
●
Memindai dari HP Smart Document Scan Software
●
Memindai dari perangkat lunak pemindaian yang kompatibel dengan ISIS atau TWAIN
Tip memindai
●
Jika LCD pemindai sama sekali tidak menampilkan prol pindai, buka HP Scanner Tools Utility untuk
memasukkan prol ke dalam pemindai.
●
Untuk mengurangi terjadinya kertas macet, gunakan setelan pindai yang mencerminkan ukuran
sebenarnya dari halaman yang hendak Anda pindai.
●
Untuk membatalkan pemindaian, tekan tombol Cancel (Batal) ().
●
Jika Anda menekan tombol Scan Duplex (Pindai Dupleks) ( ) dan prol yang dipilih dikongurasi untuk
menggunakan pengumpan dokumen otomatis (ADF), pemindai akan memroses kedua sisi dokumen
sumber terlepas bagaimana setelan
(Pindai Simpleks) ( ), pemindai akan memroses sisi dokumen sumber yang menghadap ke atas bila
memindai dari ADF atau memroses sisi dokumen sumber yang menghadap ke bawah bila memindai dari
kaca pemindai.
prol pemindaiannya. Jika Anda menekan tombol Scan Simplex
CATATAN: Jika prol pemindaian yang dipilih dikongurasi untuk menggunakan kaca pemindai (selain
ADF), pemindai hanya akan memroses satu sisi dokumen sumber terlepas tombol apa yang ditekan (
(Pindai Dupleks) atau ) (Pindai Simpleks).
●
Anda dapat membuat prol pindai menggunakan perangkat lunak pemindaian pihak ketiga. Untuk
informasi lebih lanjut, lihat Bantuan HP Scanner Tools Utility.
Memindai dari tombol pemindai
Untuk memindai menggunakan tombol pemindai, ikuti langkah-langkah berikut:
1.Muatkan dokumen sumber.
2.
Gunakan dan untuk memilih prol pindai yang Anda inginkan.
TIPS: Menekan OK akan menampilkan tipe le, mode warna, dan resolusi prol pindai. Untuk kembali
ke daftar prol, tekan tombol Back (Kembali) ().
3.Tekan tombol Scan Simplex (Pindai Simpleks) ( ) untuk pindaian satu sisi atau Scan Duplex (Pindai
Dupleks) ( ) untuk pindaian dua sisi.
Memindai dari HP Smart Document Scan Software
Anda dapat memulai pindaian dari HP Smart Document Scan Software.
IDWWMemindai dokumen13
1.Lakukan salah satu langkah berikut:
●
Klik dua kali ikon HP Smart Document Scan Software pada desktop komputer.
●
Klik Start (Mulai), arahkan ke Programs (Program) atau All Programs (Semua Program), arahkan
ke HP, kemudian klik HP Smart Document Scan Software.
2.Pilih prol, kemudian klik Scan (Pindai).
TIPS: Keterangan dari prol yang dipilih akan muncul di bawah daftar.
3.Klik Done (Selesai) untuk memroses pindaian dan mengirimnya ke tujuan yang ditetapkan dalam prol
pindai.
Untuk informasi lebih lanjut, lihat Bantuan HP Smart Document Scan Software.
Memindai dari perangkat lunak pemindaian yang kompatibel dengan ISIS atau
TWAIN
Anda dapat memindai citra atau dokumen langsung ke dalam program perangkat lunak jika program tersebut
kompatibel dengan ISIS atau TWAIN. Pada umumnya, sebuah program kompatibel jika memiliki pilihan menu
seperti Ambil, Pindai, Impor Objek Baru, atau Sisipkan. Jika Anda tidak yakin dengan kompatibilitas atau
pilihan program, lihat dokumentasi untuk program tersebut.
1.Jalankan perangkat lunak pemindaian, lalu pilih sumber data ISIS atau TWAIN.
2.Pilih setelan yang sesuai untuk dokumen yang sedang Anda pindai.
3.Lakukan tindakan yang sesuai untuk menyelesaikan pindaian.
Untuk informasi lebih lanjut, lihat bantuan daring untuk perangkat lunak pemindaian.
14Bab 2 Menggunakan pemindaiIDWW
3Fitur-tur penting pemindai
Praktisi manajemen dokumen berpengalaman mungkin tertarik dengan tur-tur pindai berikut. Fitur-tur
ini tersedia dari aplikasi dokumen TWAIN atau ISIS yang memungkinkan Anda untuk mengubah setelan pindai
melalui antarmuka penggunanya.
●
Bekerja dengan prol pindai
●
Memindai dokumen ekstra panjang
●
Mengurangi ukuran berkas dengan pampatan perangkat keras
●
Memlter warna dari dokumen (penyaringan warna)
●
Mengekrop citra terpindai secara otomatis
●
Deteksi warna otomatis
●
Deteksi salah umpan (multipasok)
IDWW15
Bekerja dengan prol pindai
Prol pindai menyediakan cara yang cepat dan esien dalam memilih setelan untuk tugas pemindaian yang
sering digunakan.
●
Anda dapat menggunakan HP Smart Document Scan Software untuk mengatur dan mengubah prol.
Prol-prol ini akan mengumpulkan daftar prol LCD pemindai.
●
Anda dapat menggunakan HP Scanner Tools Utility untuk membuat prol yang berhubungan dengan
aplikasi pihak ketiga yang kompatibel dengan ISIS atau TWAIN. Prol-prol ini akan mengumpulkan
daftar prol LCD pemindai.
●
Anda dapat menggunakan antarmuka TWAIN dan ISIS untuk membuat prol yang akan digunakan
dengan aplikasi perangkat lunak pihak ketiga. Prol-prol ini tidak muncul dalam daftar prol LCD
pemindai.
Melihat prol
Untuk melihat prol HP Smart Document Scan Software yang ada, ikuti langkah-langkah berikut:
1.Klik Start (Mulai), arahkan ke Programs (Program) atau All Programs (Semua Program), arahkan ke HP,
arahkan ke HP Smart Document Scan, kemudian klik HP Smart Document Scan Software.
2.Lihat daftar prol.
Untuk melihat semua prol pindai yang ada, ikuti langkah-langkah berikut:
1.Hidupkan pemindai lalu jalankan HP Scanner Tools Utility.
2.Klik tab Proles(Prol).
Membuat prol HP Smart Document Scan Software
Untuk membuat prol HP Smart Document Scan Software, ikuti langkah-langkah berikut:
1.Klik Start (Mulai), arahkan ke Programs (Program) atau All Programs (Semua Program), arahkan ke HP,
arahkan ke HP Smart Document Scan, kemudian klik HP Smart Document Scan Software.
2.Klik Create new prole (Buat prol baru).
Kotak dialog Create New Prole (Buat Prol Baru) akan ditampilkan.
3.Pada kotak Prole name (Nama prol), ketik nama yang Anda inginkan atau gunakan nama standar.
TIPS: Anda mungkin ingin mengatur prol baru berdasarkan prol yang sudah ada. Untuk
melakukannya, pilih kotak centang Copy settings from prole (Salin setelan dari prol), lalu pilih prol
yang ada dari dalam daftar.
4.Klik Continue (Lanjutkan).
Kotak dialog Prole Settings (Setelan Prol) akan ditampilkan.
5.Pilih setelan untuk prol.
Untuk informasi lebih lanjut, lihat Bantuan HP Smart Document Scan Software.
16Bab 3 Fitur-tur penting pemindaiIDWW
Membuat prol pindai yang menggunakan perangkat lunak pemindaian pihak
ketiga
Jika Anda memiliki perangkat lunak pemindaian yang akan digunakan dengan pemindai, Anda dapat
membuat prol yang menggunakan perangkat lunak tersebut.
Untuk membuat prol pindai pihak ketiga, ikuti langkah-langkah berikut:
1.Hidupkan pemindai lalu jalankan HP Scanner Tools Utility.
2.Klik tab Proles(Prol).
3.Di area Other application proles(Prol aplikasi lain), klik Create (Buat).
4.Lengkapi kolom-kolom pada kotak dialog Create/Edit Other Application (Buat/Edit Aplikasi Lain).
●
Application (Aplikasi): Masukkan jalur dan nama berkas yang lengkap untuk perangkat lunak
pemindaian yang akan digunakan, atau klik Browse (Ramban) untuk menemukan dan memilihnya.
●
Name (Nama): Masukkan nama untuk prol ini sesuai tampilan yang diinginkan dalam daftar LCD
pemindai. Anda dapat memasukkan hingga 32 karakter (16 untuk bahasa bita-ganda, seperti
bahasa China dan Korea).
●
Details (Detail): Masukkan keterangan hingga 24 karakter (12 untuk bahasa bita-ganda).
5.Command Line for Simplex Button (Baris Perintah untuk Tombol Simpleks) dan Command Line for
Duplex Button (Baris Perintah untuk Tombol Dupleks): Jika aplikasi pemindaian Anda mendukung
parameter baris perintah tertentu untuk pemindaian, masukkan parameter itu di sini.
6.Jika sudah selesai, klik OK.
TIPS: Jika di lain waktu Anda ingin mengedit atau menghapus prol pihak ketiga yang sudah Anda buat, klik
Edit (Edit) atau Delete (Hapus) di bagian Other application proles (Prol aplikasi lain) pada tab Proles
(Prol).
Mengimpor dan mengekspor Prol HP Smart Document Scan
Prol dapat diekspor ke dan diimpor dari le XML, sehingga administrator dapat mengatur prol untuk grup
kerja, pengguna dapat memindahkan prol mereka dari satu mesin ke mesin lainnya, dan pengguna dapat
saling berbagi prol umum.
IDWWBekerja dengan prol pindai17
Memindai dokumen ekstra panjang
Sesuai standar, HP Smart Document Scan Software mendukung tumpukan dokumen sumber hingga 216 mm
x 356 mm . Anda dapat memilih untuk memindai satu halaman hingga 216 mm x 864 mm .
CATATAN: Jika pemindai diset untuk memindai halaman panjang dan terjadi kertas macet, maka lembar
dokumen bisa mengkerut hingga 864 mm . Karena itu, pilih prol pindai untuk halaman panjang hanya
apabila Anda memindai halaman yang panjangnya lebih dari 356 mm .
Untuk mengaktifkan pemindaian halaman panjang dalam prol HP Smart Document Scan Software, ikuti
langkah-langkah berikut:
1.Buka HP Smart Document Scan Software.
2.Pilih prol pindai, kemudian klik Edit prole (Edit prol).