Dell SE2419HR User Manual [in]

Dell SE2419HR/SE2719HR

Panduan Pengguna

Model Monitor: SE2419HR/SE2719HR

Model resmi: SE2419Hf, SE2719Hf

Catatan, Perhatian dan Peringatan

CATATAN: CATATAN berisi informasi penting yang akan membantu Anda menggunakan komputer secara lebih baik.

PERHATIAN: PERHATIAN berisi kemungkinan kerusakan perangkat keras atau hilangnya data jika petunjuk tidak diikuti.

PERINGATAN: PERINGATAN berisi kemungkinan kerusakan properti, cedera fisik, atau bahkan kematian.

Hak Cipta © 2019 Dell Inc. atau anak perusahaannya. Semua hak dilindungi undang-undang. Dell, EMC, dan merek dagang lainnya adalah merek dagang Dell Inc. atau anak perusahaannya. Merek dagang lain mungkin merupakan merek dagang dari masing-masing pemiliknya.

2019 - 08 Rev. A00

Daftar Isi

Tentang monitor Anda .......................................................................................................

4

Isi kemasan ...................................................................................................................

4

Fitur produk ...................................................................................................................

5

Mengidentifikasi fitur dan kontrol ...................................................................................

6

Spesifikasi monitor ........................................................................................................

9

Kapabilitas Plug and play ............................................................................................

15

Kebijakan kualitas dan piksel monitor LCD .................................................................

15

Pedoman pemeliharaan ..............................................................................................

15

Mengonfigurasi monitor..................................................................................................

16

Menyambung dudukan ................................................................................................

16

Menyambung monitor..................................................................................................

18

Menata kabel ...............................................................................................................

19

Melepas dudukan ........................................................................................................

19

Mengoperasikan monitor Anda ......................................................................................

21

Menghidupkan monitor ................................................................................................

21

Menggunakan kontrol panel depan .............................................................................

21

Menggunakan menu OSD (Tampilan di Layar)............................................................

23

Mengonfigurasi monitor Anda ......................................................................................

42

Menggunakan kemiringan ...........................................................................................

44

Mengatasi masalah..........................................................................................................

45

Uji mandiri....................................................................................................................

45

Diagnostik internal .......................................................................................................

47

Masalah umum ............................................................................................................

48

Masalah spesifik produk ..............................................................................................

50

Lampiran...........................................................................................................................

51

Pemberitahuan FCC (A.S. Saja) dan Informasi Peraturan Hukum Lainnya ................

51

Menghubungi Dell........................................................................................................

51

Penetapan pin .............................................................................................................

52

Daftar Isi

3

Tentang monitor Anda

Isi kemasan

Monitor Anda dikirim beserta komponen-komponen yang ditunjukkan pada tabel. Pastikan Anda telah menerima semua komponen dan lihat Menghubungi Dell jika komponen tidak lengkap.

CATATAN: Beberapa komponen mungkin bersifat opsional dan tidak dikirim bersama monitor Anda. Beberapa fitur mungkin tidak tersedia di negara-negara tertentu.

CATATAN: Untuk memasang dudukan yang lain, lihat dokumentasi yang disertakan bersama dudukan.

Gambar komponen

Uraian komponen

Monitor

Stand riser

Dasar dudukan

Kabel daya (beragam berdasarkan negara)

Kabel HDMI

Panduan Ringkas

Informasi Keselamatan dan Peraturan

4 Tentang monitor Anda

Fitur produk

Monitor panel datar Dell SE2419HR/SE2719HR memiliki matriks aktif, Thin-Film Transistor (TFT), Liquid Crystal Display (LCD), anti statis, dan lampu latar LED.

Fitur-fitur monitor meliputi:

SE2419HR: monitor dengan area bisa dilihat diagonal 604,7 mm (23,8 in.) (diukur secara diagonal). resolusi 1920 x 1080, dengan dukungan layar penuh untuk resolusi lebih rendah.

SE2719HR: monitor dengan area bisa dilihat diagonal 686,0 mm (27 in.) (diukur secara diagonal). resolusi 1920 x 1080, dengan dukungan layar penuh untuk resolusi lebih rendah.

Sudut melihat lebar 178 derajat pada arah vertikal dan horizontal.

Rasio kontras dinamis tinggi (8.000.000:1).

Mendukung teknologi AMD Radeon FreeSync™.

Kecepatan refresh hingga 75 Hz.

Mode game preset meliputi FPS (First-person shooter), RTS (Real-time strategy), dan RPG (Role-playing game).

Konektivitas HDMI menyederhanakan dan mempermudah untuk menyambung dengan sistem lama maupun baru.

Kemampuan plug and play jika didukung komputer Anda.

Penyesuaian OSD (Tampilan pada Layar) untuk kemudahan konfigurasi dan optimalisasi layar.

Daya siaga 0,5 W dalam mode tidur.

Optimalkan kenyamanan mata dengan layar bebas kedip bersertifikasi TUV.

Efek jangka panjang yang mungkin timbul dari emisi sinar biru dari monitor bisa menyebabkan kerusakan pada mata, termasuk mata lelah atau ketegangan mata digital. Fitur ComfortView bersertifikat TUV dirancang untuk mengurangi banyak sinar biru yang dipancarkan dari monitor untuk membantu mengoptimalkan kenyamanan mata.

Slot kunci pengaman.

Kaca bebas arsenik dan panel bebas merkuri.

BFR/PVC-Dikurangi (papan rangkaian di dalam monitor Anda terbuat dari laminasi bebas BFR/PVC.)

Patuh RoHS

Tentang monitor Anda

5

Mengidentifikasi fitur dan kontrol

Tampilan depan

Label

Keterangan

Penggunaan

 

 

 

1

Tombol fungsi

Untuk mengakses menu Tampilan di Layar

 

 

(OSD) dan mengubah pengaturan bila perlu.

 

 

(Untuk informasi selengkapnya, lihat

 

 

Menggunakan kontrol panel depan)

 

 

 

2

Tombol Hidup/Mati (dengan indikator

Untuk Mengaktifkan atau Menonaktifkan

 

LED)

monitor.

 

 

 

6 Tentang monitor Anda

Tampilan Belakang

Tanpa dudukan monitor

Beserta dudukan monitor

Label

Keterangan

Penggunaan

 

 

 

1

Slot kunci pengaman

Mengamankan monitor dengan menggunakan kunci

 

 

pengaman (dibeli secara terpisah).

 

 

 

2

Label peraturan, barcode,

Buat daftar persetujuan peraturan. Lihat label apakah

 

nomor seri, dan Label Layanan

Anda perlu menghubungi Dell untuk meminta bantuan

 

 

teknis. Label Layanan merupakan pengenal

 

 

alfanumerik unik yang memungkinkan teknisi Dell

 

 

mengidentifikasi komponen perangkat keras di

 

 

komputer Anda dan mengakses informasi garansi.

 

 

 

3

Informasi peraturan (terukir)

Buat daftar persetujuan peraturan.

 

 

 

4

Slot pengaturan kabel

Untuk menata kabel

 

 

 

5

Tombol pelepas dudukan

Untuk melepas dudukan dari monitor.

 

 

 

Tampilan samping

Tentang monitor Anda

7

Tampilan bawah, tanpa dudukan monitor

Label

Keterangan

Penggunaan

1

Port daya

Untuk menyambungkan kabel daya monitor.

2

Port HDMI

Untuk sambungan ke komputer Anda menggunakan kabel

 

 

HDMI.

3

Port VGA

Untuk sambungan ke komputer Anda menggunakan kabel VGA.

8 Tentang monitor Anda

Spesifikasi monitor

Model

SE2419HR

SE2719HR

Tipe layar

LCD TFT Matriks aktif

 

Jenis panel

In-Plane Switching

 

Bidang yang bisa dilihat

 

 

Diagonal

604,7 mm (23,8 inci)

686,0 mm (27 inci)

Bidang aktif:

 

 

Horizontal

527,04 mm (20,75 inci)

597,89 mm (23,54 inci)

Vertikal

296,46 mm (11,67 inci)

336,31 mm (13,24 inci)

Area

1562,46 cm2 (242,15 inci2)

2010,76 cm2 (311,67 in.2)

 

 

 

Pitch piksel

0,2745 mm

0,3114 mm

Pixel per inci (PPI)

92

81

Sudut tampilan:

 

 

Vertikal

178°(umum)

 

Horizontal

178°(umum)

 

 

 

 

Brightness (Kecerahan)

250 cd/m2 (tipikal)

300 cd/m2 (tipikal)

Rasio kontras

1.000 hingga 1 (normal)

 

 

8.000.000 to 1 (Kontras Dinamis)

 

 

 

 

Lapisan pelat bergambar

Anti kilau dengan kekerasan 3H

 

Lampu latar

Sistem lampu tepi LED

 

Waktu respons (Abu-Abu ke

 

 

Abu-Abu):

8 ms

 

Mode Normal

5 ms

 

Mode cepat

4 ms

 

Mode ekstrem

 

 

 

 

 

Kedalaman warna

16,7 juta warna

 

Nuansa warna

CIE 1931 (72%)

 

Frekuensi bingkai dukungan

48-75Hz

 

FreeSync (port HDMI saja)

 

 

Kompatibilitas manajer monitor

Ya

 

Dell

 

 

Konektivitas

Satu pott VGA dan satu port HDMI 1.4 (HDCP 1.4)

Lebar tepian (tepi monitor

6,2 mm (Atas)

6,8 mm (Atas)

dengan area aktif)

6,2 mm (Kiri/Kanan)

6,8 mm (Kiri/Kanan)

 

20,5 mm (Bawah)

21,1 mm (Bawah)

 

 

 

Keamanan

Slot kunci pengaman untuk pengunci kabel (pembelian opsional)

Sudut kemiringan

-5° hingga 21°

 

Tentang monitor Anda

9

Spesifikasi resolusi

Model

SE2419HR

 

SE2719HR

 

 

 

 

Rentang pindai horizontal

30 kHz hingga 85 kHz (otomatis)

 

Rentang pindai vertikal

48 Hz hingga 76 Hz (otomatis)

 

Resolusi standar maksimum

1920 x 1080 di 60

Hz untuk port VGA.

 

 

1920 x 1080 di 75

Hz untuk port HDMI.

 

Mode tampilan yang ditentukan di awal

SE2419HR/SE2719HR

Mode Tampilan

Frekuensi

Frekuensi

Clock Piksel

Polaritas sinkr.

 

Horizontal

Vertikal (Hz)

(MHz)

(Horizontal/Vertikal)

 

(kHz)

 

 

 

VESA, 720 x 400

31,5

70,1

28,3

-/+

VESA, 640 x 480

31,5

60,0

25,2

-/-

VESA, 640 x 480

37,5

75,0

31,5

-/-

VESA, 800 x 600

37,9

60,3

40,0

+/+

VESA, 800 x 600

46,9

75,0

49,5

+/+

VESA, 1024 x 768

48,4

60,0

65,0

-/-

VESA, 1024 x 768

60,0

75,0

78,8

+/+

VESA, 1152 x 864

67,5

75,0

108,0

+/+

VESA, 1280 x 1024

64,0

60,0

108,0

+/+

VESA, 1280 x 1024

80,0

75,0

135,0

+/+

VESA, 1600 x 900

60,0

60,0

108,0

+/+

VESA, 1920 x 1080

67,5

60,0

148,5

+/+

Kartu grafis yang mendukung teknologi Radeon FreeSync

Untuk informasi tentang kartu grafis yang kompatibel dengan teknologi Radeon FreeSync, lihat www.amd.com

10 Tentang monitor Anda

Spesifikasi listrik

Model

 

SE2419HR/SE2719HR

 

 

Sinyal input video

RGB analog: Impedans input 0,7 Volts ± 5 %, 75

 

 

ohm

 

HDMI 1.4 (HDCP 1.4), 600 mV untuk setiap saluran

 

 

diferensial, impedansi input 100 ohm per pasangan

 

 

diferensial

Sinyal input sinkronisasi

Pisahkan sinkronisasi horizontal dan vertikal, level TTL

 

bebas polaritas, SOG (Composite SYNC pada warna

 

hijau)

Voltase/ frekuensi/arus input AC

100 VAC hingga 240 VAC/50 Hz atau 60 Hz ± 3 Hz/1,5 A

Arus masuk

30A (Input AC 120V)

 

60A (Input AC 240V)

 

 

 

Karakteristik fisik

Model

SE2419HR/SE2719HR

 

 

Jenis kabel sinyal:

 

Analog

D-Sub (VGA), 15 pin

Digital

HDMI, 19 pin

Dimensi (termasuk dudukan):

SE2419HR

SE2719H R

Tinggi

 

 

413,6 mm (16,28 inci)

454,2 mm (17,88 inci)

Panjang

 

 

539,4 mm (21,24 inci)

611,5 mm (24,07 inci)

Lebar

 

 

152,8 mm (6,02 inci)

186,8 mm (7,35 inci)

Dimensi

(tidak

termasuk

SE2419H R

SE2719H R

dudukan):

 

 

 

 

 

 

Tinggi

 

 

323,1 mm (12,72 inci)

364,2 mm (14,34 inci)

Panjang

 

 

539,4 mm (21,24 inci)

611,5 mm (24,07 inci)

Lebar

 

 

46,4 mm (1,83 inci)

46,4 mm (1,83 inci)

Tentang monitor Anda

11

Dimensi dudukan:

SE2419HR

SE2719HR

Tinggi

171,6 mm (6,76 inci)

176,7 mm (6,96 inci)

Panjang

249,0 mm (9,80 inci)

257,2 mm (10,13 inci)

Lebar

152,8 mm (6,02 inci)

186,8 mm (7,35 inci)

Berat:

SE2419HR

SE2719H R

Dengan kemasan

5,59 kg (12,32 lb)

7,14 kg (15,74 lb)

Dengan rakitan dudukan dan

3,91 kg (8,62 lb)

5,09 kg (11,22 lb)

kabel

 

 

Tanpa rakitan dudukan dan

3,13 kg (6,90 lb)

4,24 kg (9,35 lb)

kabel

 

 

Berat rangka dudukan

0,52 kg (1,15 lb)

0,59 kg (1,30 lb)

Karakteristik lingkungan

Model

SE2419HR

SE2719HR

Suhu:

 

 

Beroperasi

0°C hingga 40°C (32°F hingga 104°F)

Tidak beroperasi:

 

 

Penyimpanan

-20°C hingga 60°C (-4°F hingga 140°F)

Pengiriman

-20°C hingga 60°C (-4°F hingga 140°F)

 

 

 

Kelembapan:

 

 

Beroperasi

10% hingga 80% (tanpa kondensasi)

Tidak beroperasi:

 

 

Penyimpanan

5% hingga 90% (tanpa kondensasi)

Pengiriman

5% hingga 90% (tanpa kondensasi)

 

 

 

Ketinggian:

 

 

Beroperasi (maksimum)

5.000 m (16.400 kaki)

 

Tidak beroperasi (maksimum)

12.192 m (40.000 kaki)

 

Pelepasan termal

75,1 BTU/jam (maksimum)

99,0 BTU/jam (maksimum)

 

58,0 BTU/jam (normal)

78,5 BTU/jam (normal)

12 Tentang monitor Anda

Mode manajemen daya

Jika Anda mempunyai kartu grafis atau perangkat lunak VESA yang memenuhi DPM yang sudah terpasang pada komputer Anda, Anda bisa secara otomatis mengurangi pemakaian daya ketika tidak sedang digunakan. Ini disebut dengan mode hemat daya. Jika komputer mendeteksi input dari keyboard, mouse atau perangkat input lain, secara otomatis monitor akan menyalakan lagi fungsi. Tabel berikut akan menampilkan pemakaian daya dan pemberian sinyal fitur hemat daya otomatis.

Catatan: Pemakaian daya nol pada mode tidak aktif hanya bisa dicapai dengan memutus sambungan kabel daya dari monitor.

SE2419HR

Mode VESA

Sinkr

Sinkr Vertikal

Video

Indikator

Pemakaian

 

Horizontal

 

 

daya

daya

 

Pengoperasian

Aktif

Aktif

Aktif

Putih

22 W

 

normal

 

 

 

 

(maksimum)

 

 

 

 

 

17 W (tipikal)

 

 

 

 

 

 

 

Mode aktif-off

Tidak aktif

Tidak aktif

Kosong

Putih

Kurang

dari

 

 

 

 

(Berkedip)

0,5 W

 

 

 

 

 

 

 

 

Tidak aktif

-

-

-

Tidak aktif

Kurang

dari

 

 

 

 

 

0,3 W

 

 

 

 

 

 

 

 

SE2719HR

Mode VESA

Sinkr

Sinkr Vertikal

Video

Indikator

Pemakaian

 

Horizontal

 

 

daya

daya

 

Pengoperasian

Aktif

Aktif

Aktif

Putih

29

W

normal

 

 

 

 

(maksimum)

 

 

 

 

 

23 W (tipikal)

 

 

 

 

 

 

 

Mode aktif-off

Tidak aktif

Tidak aktif

Kosong

Putih

Kurang

dari

 

 

 

 

(Berkedip)

0,5 W

 

 

 

 

 

 

 

 

Tidak aktif

-

-

-

Tidak aktif

Kurang

dari

 

 

 

 

 

0,3 W

 

 

 

 

 

 

 

 

Tentang monitor Anda

13

Dokumen ini hanya sebagai informasi dan mencerminkan performa laboratorium. Performa produk Anda mungkin bervariasi bergantung pada perangkat lunak, komponen dan periferal yang Anda pesan. Dengan demikian, sebaiknya pelanggan tidak mengandalkan informasi ini dalam membuat keputusan tentang daya listrik atau lainnya. Tidak ada jaminan atas keakuratan atau kelengkapan, baik secara tersurat maupun tersirat.

Fungsi-fungsi OSD hanya pada mode operasi normal. Ketika tombol manapun ditekan pada mode Aktif-off, salah satu pesan berikut akan ditampilkan.

SE2419HR

SE2719HR

Aktifkan komputer dan monitor untuk mendapatkah akses ke OSD.

14 Tentang monitor Anda

Kapabilitas Plug and play

Anda dapat menginstal monitor pada sistem manapun yang kompatibel dengan Plug and Play. Secara otomatis monitor memberikan Extended Display Identification Data (EDID) menggunakan protokol Display Data Channel (DDC) pada sistem komputer sehingga sistem bisa mengonfigurasi dirinya sendiri dan mengoptimalkan pengaturan monitor. Kebanyakan penginstalan monitor bersifat otomatis, Anda dapat memilih pengaturan yang berbeda jika dikehendaki. Untuk informasi selengkapnya mengenai perubahan pengaturan monitor, lihat Mengoperasikan monitor Anda.

Kebijakan kualitas dan piksel monitor LCD

Selama proses pembuatan Monitor LCD, merupakan hal lumrah satu atau dua piksel menjadi tetap tak berubah yang demikian itu sukar dilihat dan tidak memengaruhi kualitas tampilan ataupun kegunaanya. Untuk informasi selengkapnya tentang Kebijakan Kualitas dan Piksel monitor Dell, lihat situs Dukungan Dell di www.dell.com/support/monitors.

Pedoman pemeliharaan

Membersihkan monitor

PERINGATAN: Sebelum membersihkan monitor, lepas kabel daya monitor dari stopkontak.

PERHATIAN: Baca dan ikuti Petunjuk Keselamatan sebelum membersihkan monitor.

Untuk praktik terbaik, ikuti petunjuk yang tertera dalam daftar di bawah ketika membuka kemasan, membersihkan, atau memegang layar monitor Anda.

Untuk membersihkan layar, basahi sedikit kain yang lembut dan bersih dengan air. Bila memungkinkan, gunakan tis khusus pembersih layar atau larutan yang cocok untuk pelapisan anti statis. Jangan gunakan bensol, thinner, ammonia, pembersih abrasif atau udara yang dikompresi.

Gunakan kain yang agak sedikit dibasahi membersihkan monitor. Hindari menggunakan deterjen apa pun karena sebagian deterjen meninggalkan film seperti susu pada monitor.

Jika Anda melihat ada bubuk putih ketika membuka kemasan monitor, seka dengan kain.

Tangani monitor dengan hati-hati karena monitor berwarna hita mungkin bisa tergores

Untuk membantu menjaga kualitas gambar terbaik pada monitor, gunakan screen saver yang berubah secara dinamis dan matikan monitor ketika tidak digunakan.

Tentang monitor Anda

15

Dell SE2419HR User Manual

Mengonfigurasi monitor

Menyambung dudukan

CATATAN: Penyangga terpasang saat monitor dikirim dari pabrik.

CATATAN: Prosedur berikut dapat digunakan untuk dudukan yang disertakan dengan monitor Anda.

Memasang dudukan monitor:

1.Sambungkan pengangkat dudukan ke bagian dasar dudukan, lalu kencangkan sekrup pada bagian dasar dudukan.

2.Sejajarkan bracket pengangkat dudukan dengan ceruk-ceruk pada bagian belakang monitor.

16 Mengonfigurasi monitor

Loading...
+ 37 hidden pages