Samsung AS09CM1N/XSE User Manual [id]

PETUNJUK PENGGUNAAN
AS09CM1N AS09CM2N AS12CM1N AS12CM2N
Unit Dalam
AS09CM1X AS09CM2X AS12CM1X AS12CM2X
Unit Luar
Penyejuk Udara Jenis Split
(Cool)
DB98-22330A(1)
i-2
PETUNJUK
KESELAMATAN
Tindakan Keselamatan berikut yang harus diambil saat menggunakan penyejuk udara Anda.
Jangan mencoba memperbaiki produk ini sendiri. Ketika Anda dapat kesulitan, hubungi agen servis yang diizinkan atau tempat yang Anda beli produk ini.
Jangan menumpah cairan apapun ke AC. Jika ini terjadi, lepaskan kabel listrik atau matikan AC dan hubungi agen servis.
Jangan menyisipkan sesuatu antara kisi keluar udara karena ini dapat merusak kipas bagian dalam dan melukai Anda juga. Hindarkan unit dalam dari jangkauan anak-anak.
Jangan meletakkan benda yang dapat menghalangi unit luar.
Jangan menyemperotkan cairan apapun ke AC. Jika ini terjadi,
lepaskan kabel listrik dan hubungi ahli pemasangan.
Pastikan bahwa unit dalam selalu diventilasikan dengan benar. Jangan menaruh kain atau barang lain di atasnya.
Lepaskan bateri jika remote control tidak digunakan untuk jangka panjang.(Jika bisa dipakai)
Ketika Anda menggunakan remote control, jarak dari penyejuk udara harus lebih dari 7 meter.(Jika bisa dipakai)
PERINGATAN PELISTRIKAN
Jangan menyimpan atau mengirimkan produk ini dalam posisi terbalik atau miring agar menghindari kerusakan unit.
Anak kecil atau orang lemah disarankan untuk tidak menggunakan peralatan ini tanpa ada pengawasan dari orang dewasa.
Arus listrik maksimum diukur menurut standar IEC untuk keselamatan.
Arus listrik diukur menurut standar ISO untuk efisiensi energi.
Sebelum membuang unit, keluarkan baterai dengan aman untuk
dipakai kembali.(recycling)
Ketika Anda ingin membuang unit, konsultasikan terlebih dahulu dengan dealer Anda. Jika pipa-pipa dilepaskan secara tidak tepat,
bahan pendinginan dapat dikeluarkan dan bersentuhan dengan kulit Anda. Pengeluaran bahan pendingin juga dapat menyebabkan penc-e maran lingkungan.
Tolong memakai kembali atau membuang alat-alat dari produk ini dengan aman untuk lingkungan kita.
dapat menyebabkan luka-luka atau kematian.
Matikan power peralatan sebelum didapatkan servis,dipasang atau dibersihkan.
Ini harus dilaksanakan oleh pembuat unit atau agen servis tertentu atau orang
yang berkualitas agar menghindari resiko.
Silakan mendaftarkan kartu garansi dan produk Samsung anda di www.samsung.com/global/register
SELAMA OPERASI
P
EMBUANGAN UNIT
DAN LAIN-LAIN
i-3
Daftar Isi
MENYIAPKAN PENYEJUK UDARA ANDA
Petunjuk Keselamatan . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 2
Bentuk Alat Penyejuk . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 4
Remote Control – Tombol dan Tampilan . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 6
Memasang Baterai Remote Control . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 7
Menjalankan Penyejuk Udara . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 8
MENGGUNAKAN DAN MEMPROGRAM PENYEJUK UDARA ANDA .
Memilih Mode Operasi Automatis . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 9
Memulai Pendinginan . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 10
Menghilangkan Kelembaban yang Berlebihan . . . . . . . . . . . . . . . 11
Aliran Udara pada Ruangan Anda . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 12
Mengubah Suhu Ruangan dengan Cepat . . . . . . . . . . . . . . . . . . 13
Memilih Mode Penghematan Energi . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 14
Memilih Mode Pembersihan Automatis . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 15
Memilih Mode On/Off Bunyi . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 16
Memilih Mode Anion . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 17
Mengatur Arah Aliran Udara secara Vertikal . . . . . . . . . . . . . . . . . 18
Mengatur Arah Aliran Udara secara Horisontal . . . . . . . . . . . . . . . 19
Menghidupkan Pengatur Waktu . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 20
Mematikan Pengatur Waktu . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 21
Mengatur Pengatur Waktu Berhenti Beberapa Saat . . . . . . . . . . . 22
S
ARAN PEMAKAIAN
Petunjuk Operasi . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 23
Jangkauan Suhu dan Kelembaban Udara . . . . . . . . . . . . . . . . . . 24
Menyalakan AC tanpa Remote Control . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 25
Memecahkan Masalah Biasa . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 26
Membersihkan Penyejuk Udara Anda . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 27
Pembersihan Filter Bio yang menghilangkan bau(Pilihan) . . . . . . 27
T
ECHNICAL SPECIFICATIONS

Bentuk Alat Penyejuk

i-4
Disain dan bentuk berubah sesuai dengan modelnya.
Unit dalam
Penyaring filter
(dibawah kisi-kisi)
Lempengan perisai
aliran udara
(udara keluar)
Tombol On/Off
Pengaturan Suhu
Petunjuk bekerjanya
(Auto-Cool, Cool, Dry, Fan : Hijau)
Indikator pembersihan Automatis(Hijau)
Indikator penghematan Energi(Hijau)
Indikator Anion(Hijau)
Indikator Turbo
(Hijau)
Petunjuk pengatur
waktu(Kuning)
Indikator kecepatan
kipas(Hijau)
Sensor Remote Control
Sensor suhu
Udara masuk
Dalam mode Automatis, indikator 2 kipas naik dan turun dengan terus­menerus dan berpaling.
Dalam Mode yang lain kecuali Mode Automatis, indicator kecepatan kipas-
nya naik dan turun dengan terus-menerus dan berpaling setiap saat Anda menekan tombol . Jika Anda mengatur Turbo, indicator kecepatan kipasnya berpaling dengan keadaan dan kecepatan maksimal.
Jika Anda mau menghidupkan dan mematikan Tampilannya selama operasi, menekan tombol di atas remote control.
Sensor suhu merasa suhu udara di sekitar sensornya, dan menun­jukkan suhunya di atas tampilannya.
CCCCaaaattttaaaattttaaaann
nn
i-5
Udara masuk(belakang)
Udara keluar
Katup penghubung
Unit Luar

Remote Control – Tombol dan Tampilan

Indikator transmisi remote
control
Tombol timer set/cancel
Tombol Sleep
Tombol On/Off Digital
Tombol kontrol arah aliran udara
T ombol Anion
Tombol seleksi mode
(AUTO, COOL, DRY, FAN)
Tombol pengatur kecepatan kipas
Indikator On/Off Bunyi
Indikator sisa baterai
Indikator kecepatan kipas
Indikator Anion
Indikator mode sleep
Tombol mematikan
pengatur waktu
Tombol menghidupkan
pengatur waktu
Tombol On/Off Power
Menghidupkan pengatur waktu
Indikator Turbo Pengaturan Suhu Arah aliran udara
Mematikan pengatur waktu Indikator penghematam energi
Tombol Suhu
Tombol On/Off Bunyi Tombol pembersihan Automatis
Tombol Turbo
Tombol penghematan Energi
i-6
Mode operasi ( AUTO, COOL,
DRY, FAN)
i-7

Memasang Baterai Remote Control

Tekan penutup baterai pada bagian belakang remote control dengan ibu jari sesuai dengan arah panah, dan keluarkan penutup baterai.
Masukkan dua buah baterai dengan memperhatikan kedua kutubnya :
+ baterai pada + remote control
– baterai pada – remote control
1
2
Tutup penutup dengan menggeser penutup baterai kembali sampai terkunci.
3
Gunakan dua buah baterai jenis AAA, LR03 1.5 Volt.
Jangan gunakan baterai yang sudah lama atau lain jenisnya.
Baterai hanya dapat digunakan selama sekitar 12 bulan
walaupun tidak digunakan.
Anda harus memasang atau menggantikan baterai remote control saat :
Anda membeli penyejuk udara
Remote Control tidak bekerja semestinya
CCCCaaaattttaaaattttaaaann
nn
i-7
Menjalankan Penyejuk Udara
Buku petunjuk penggunaan ini memberikan banyak informasi yang berguna dalam penggunaan penyejuk udara anda. Mohon membaca buku petunjuk penggunaan ini dengan hati-hati sebelum memakai penyejuk udara anda. Buku itu akan membantu anda dapat memanfaatkan ciri-ciri unitnya.
BAnda telah membaca deskripsi dasar tentang unitnya pada halaman 4 dan 6. Mulai halaman berikut, anda dapat mendapatkan serangkaian prosedur selangkah demi selangkah untuk setiap fungsi yang ada.
Gambaran dalam prosedur selangkah demi selangkah menggunakan tiga simbol yang berbeda:
TEKAN DORONG TEKAN dan TAHAN
i-8

Memilih Mode Operasi Automatis

Anda dapat memilih Mode Auto jika anda ingin mendinginkan udara ruangan anda secara otomatis. Anda dapat mengatur temperatur dalam mode ini.
1
Jika indikator tidak terlihat pada tampilan remote control, tekan tombol
yang terdapat pada remote control sekali atau lebih sampai tanda tersebut terlihat. Hasilnya
: Unit dalam berbunyi "bip
"
tiap kali anda menekan tombol
Penyejuk udara mulai berjalan dalam mode Auto.
Mode Auto mendinginkan ruangan dalam keadaan optimal dengan
mengatur suhu ruangan yang tergantung kepada pengaturan suhu.
2
Anda bisa mengganti mode sewaktu-waktu
Jika perlu, tekan tombol (on/off). Hasilnya :
Lampu indikator pada unit dalam akan menyala.
Penyejuk udara beroperasi sesuai dengan pengaturan semula.
Unit dalam berbunyi "bip"
CCCCaaaattttaaaattttaaaann
nn
Untuk mengatur suhu, tekan tombol sekali atau lebih sampai suhu yang diinginkan terlihat.
Suhu diperbolehkan antara 16°C dan 30°C Hasilnya :
Setiap saat anda menekan tombol :
- Suhu disesuaikan 1°C
- Unit dalam berbunyi "bip"
Kecepatan kipas diatur secara otomatis.
Indikator kecepatan 2 kipas akan naik dan turun dengan
terus-menerus dan berpaling.
3
i-9
Panel kontrol
Loading...
+ 19 hidden pages