LG GS105 User Guide

www.lg.c om P/N : MMBB0366374 (1.0)
GS105
Sebagian isi dalam manual ini mungkin berbeda dari ponsel Anda tergantung pada perangkat lunak ponsel atau penyedia layanan Anda.
Bahasa Indonesia
中文
Petunjuk Penggunaan GS105
Panduan ini akan membantu Anda memahami ponsel baru Anda. Ini akan memberikan Anda penjelasan tentang berbagai  tur pada ponsel Anda. Sebagian isi dalam manual ini mungkin berbeda dari ponsel Anda tergantung pada perangkat lunak ponsel atau penyedia layanan Anda.
- Bahasa Indonesia
Mengenal ponsel Anda
Lubang suara
Layar tampilan
Tombol lunak
Masing-masing tombol ini menjalankan fungsi yang ditunjukkan teks pada tampilan tepat di atasnya.
Tombol Kirim
Anda dapat memanggil nomor telepon dan menjawab panggilan masuk.
2
Tombol navigasi
Pakailah untuk mengakses cepat fungsi ponsel.
Tombol Akhiri/Daya
Memungkinkan Anda menghidupkan atau mematikan ponsel, mengakhiri panggilan, atau kembali ke Mode Siaga.
Memasang Kartu SIM dan Mengisi Baterai
Memasang Kartu SIM
Bila Anda berlangganan ke jaringan seluler, Anda akan diberikan kartu SIM plugin yang telah diisi dengan perincian berlangganan, seperti halnya PIN, layanan opsional yang tersedia dan banyak lagi.
Penting! › Kartu SIM plugin dan kontaknya mudah rusak oleh goresan atau tekukan, karena
itu berhati-hatilah saat memegang, menyisipkan atau melepas kartu. Jauhkan semua kartu SIM dari jangkauan anak kecil.
› hanya SIM 2G/2.5G yang didukung
Ilustrasi
1 Buka penutup baterai 2 Lepaskan baterai 3 Sisipkan SIM Anda 4 Pasang kembali penutup baterai 5 Isi baterai Anda
PERINGATAN: Jangan lepask an
masih hidup, karena dapat merusak ponsel.
12
baterai saat ponsel
3
45
3
Peta menu
Pesan
1 Tulis pesan 2 Kotak masuk 3 Draft 4 Kotak keluar 5 Terkirim 6 Dengarkan pesan suara 7 Layanan info 8 Templet 9 Pengaturan
Permainan
1 Bola angkasa
Piranti
1 Panggilan palsu 2 Kalkulator 3 StopWatch 4 Unit konversi 5 Jam dunia
4
Kontak
1 Cari 2 Kontak baru 3 Panggil cepat 4 Salin semua 5 Hapus semua 6 Status memori 7 Informasi
Radio FM
Agenda
1 Alarm 2 Kalender 3 Memo
Daftar panggilan
1 Semua pgl 2 Pgl tak terjawab 3 Panggilan keluar 4 Pgl Masuk 5 Durasi pgl
Pro l
1 Umum 2 Sunyi 3 Hanya getar 4 Luar ruang 5 Mode penerbangan 6 Headset
Pengaturan
1 Tanggal & Waktu 2 Bahasa 3 Tampilan 4 Panggilan 5 Kunci tombol auto 6 Pengamanan 7 Hemat daya 8 Pemilihan jaringan 9 Pengaturan awal 0 Status memori
Panggilan
Membuat panggilan
1 Masukkan nomor melalui keypad. 2 Tekan 3 Untuk mengakhiri panggilan, tekan
TIP! Untuk mengisikan tanda + saat membuat panggilan internasional, tekan dan tahan
Membuat panggilan dari kontak Anda
1 Tek an untuk membuka buku alamat. 2 Dengan keypad, isikan huruf pertama dari kontak yang ingin Anda panggil.
3 Untuk menggulir menyusuri kontak dan nomornya yang lain, pakailah 4 Tekan
Menjawab dan menolak panggilan
Bila ponsel Anda berdering, tekan Terima atau tekan untuk menjawab panggilan. Saat ponsel Anda berdering, pilih Sunyi untuk mematikan dering tersebut. Ini berguna jika Anda lupa mengubah pro l Anda ke Sunyi selama rapat. Tekan
TIP! Anda dapat mengubah pengaturan pada ponsel Anda untuk menjawab panggilan
dalam cara berbeda. Tekan dan pilih dari
Mengubah pengaturan panggilan
Anda dapat mengatur menu yang berhubungan dengan panggilan. Tekan Menu, pilih Pengaturan dan pilih Panggil.
untuk memprakarsai panggilan
untuk memprakarsai panggilan.
atau Tol ak untuk menolak panggilan masuk.
Sembarang tombol
Menu
.
, pilih
Pengaturan
atau Tombol kirim saja.
dan pilih
Panggil
. Pilih
0
dan .
Mode terima
.
5
Pemblokiran panggilan – Pilih kapan Anda ingin memblokir panggilan.
Nomor panggil tetap – Pilih daftar nomor yang dapat dipanggil dari ponsel Anda. Anda nanti perlu memilih kode PIN2 dari operator. Hanya nomor yang dimasukkan dalam daftar panggil tetap yang dapat dipanggil dari ponsel Anda.
Mengecek riwayat panggilan Anda
Mengecek riwayat panggilan Anda Anda dapat mengecek record semua panggilan, yang tidak dijawab, yang dihubungi, yang diterima dan durasi panggilan. Nomor dan nama (jika tersedia) ditampilkan bersama tanggal dan waktu panggilan dibuat. Anda juga dapat melihat berapa kali Anda menelepon. Tekan Menu, pilih Riwayat panggilan.
Kontak
Mencari kontak
Anda dapat mencari sebuah kontak dalam daftar kontak Anda.
1 Tekan Kontak dan pilih Cari, pilih Kontak dari layar Menu atau tekan 2 Dengan keypad, isikan huruf pertama dari kontak yang ingin Anda panggil.
3 Untuk menggulir menyusuri kontak dan nomornya yang lain, pakailah dan .
dari layar siaga.
Pesan
Mengirim pesan
1 Tekan Menu, pilih Pesan dan pilih Tulis pesan. 2 Sebuah editor pesan baru akan terbuka. Editor pesan mengkombinasikan SMS menjadi
satu hal yang intuitif dan mudah untuk berpindah di antara mode SMS. Pengaturan default editor pesan adalah mode SMS.
6
3 Isikan pesan Anda dengan memakai mode T9 prediktif atau mode Abc manual. Anda
dapat berpindah mode input teks dengan menekan
4 Tekan Pilihan dan pilih Masukkan untuk menambahkan sebuah Simbol, Templet,
Kontak, dan kartu nama. 5 Tekan Kirim ke. 6 Isikan nomor telepon atau tekan Pilihan dan pilih Kontak atau Daftar terbaru untuk
membuka daftar kontak Anda.
7 Tek an Kirim.
Mengisikan teks
Anda dapat mengisikan karakter alfanumerik dengan keypad ponsel. Misalnya, menyimpan nama dalam Kontak, menulis pesan, dan menjadwalkan acara dalam kalender semuanya perlu mengisikan teks. Metode input teks berikut ini tersedia dalam ponsel: mode T9 prediktif, mode Abc manual dan mode 123. Catatan Beberapa  eld mungkin hanya mengizinkan satu mode input teks (misalnya, nomor telepon dalam  eld buku alamat).
Mode T9 prediktif
Mode T9 prediktif memakai kamus bawaan untuk mengenali kata-kata yang sedang Anda tulis berdasarkan urutan tombol yang Anda tekan. Tekan saja tombol angka yang berkaitan dengan huruf yang ingin Anda isikan, dan kamus akan mengenali kata tersebut setelah semua huruf Anda isikan.
Mode ABC manual
Mode ini memungkinkan Anda untuk mengisikan huruf dengan menekan tombol berlabel huruf yang diperlukan sekali, dua kali, tiga atau empat kali sampai huruf tersebut ditampilkan.
.
7
Mode 123
Ketikkan angka memakai satu tekanan tombol per angka. Anda juga dapat menambahk an angka selagi berada dalam mode huruf dengan menekan dan menahan tombol yang diinginkan.
Radio FM
LG GS105 Anda memiliki  tur radio FM sehingga Anda dapat menalanya pada stasiun favorit Anda untuk mendengarkan saat bepergian.
Mendengarkan radio
1 Tekan Menu kemudian pilih Radio FM. 2 Pilih nomor kanal stasiun yang ingin Anda dengarkan.
Catatan: Anda dapat mendengarkan radio via speaker bawaan. Tekan
dan pilih
Speaker
via
.
Pilihan
, pilih
Dengar
Permainan
GS105 Anda telah disertai dengan beberapa permainan untuk menghibur Anda di saat senggang. Tekan Menu dan pilih Permainan.
8
Pro l
Mengubah pro l Anda
Anda dapat dengan cepat mengubah pro l Anda dari layar siaga. Tekan saja kemudian pro l yang ingin Anda aktifkan. Pilih dari Umum, Sunyi, Getar saja, Luar ruang dan Headset.
Memakai mode penerbangan ( Menu > Pro l > Mode penerbangan )
Pakailah fungsi ini untuk memindah mode penerbangan ke Hidup atau Mati. Anda tidak akan dapat membuat panggilan, menghubungkan ke Internet, mengirim pesan bila Mode penerbangan di-Mati-kan.
Piranti / Agenda
Memakai kalkulator Anda ( Menu > Piranti > Kalkulator )
Kalkulator menyediakan fungsi perhitungan dasar: penambahan, pengurangan, perkalian dan pembagian.
Memakai stopwatch ( Menu > Piranti > Stopwatch )
Pilihan ini memungkinkan Anda memakai fungsi stopwatch.
Mengkonversi satuan ( Menu > Piranti > Unit konversi )
Ini akan mengubah beberapa ukuran ke dalam satuan yang Anda inginkan.
Menambahkan sebuah kota ke jam dunia Anda ( Menu > Piranti > Jam dunia )
Anda dapat mengecek Greenwich Mean Time (GMT) dan kota-kota besar di seluruh dunia.
Layanan SIM ( Menu > Piranti > Layanan SIM )
Fitur ini tergantung pada SIM dan layanan jaringan. Jika kartu SIM mendukung layanan SAT (yakni SIM Application Toolk it), menu ini akan menjadi nama layanan yang tergantung operator, yang disimpan pada kartu SIM.
9
Mengatur alarm Anda ( Menu > Agenda > Alarm )
Anda dapat mengatur hingga 3 jam alarm agar berbunyi pada waktu yang ditentukan.
Memakai kalender ( Menu > Agenda > Kalender )
Bila Anda masuk ke menu ini, sebuah kalender akan muncul. Terdapat kursor kotak pada tanggal saat ini. Anda dapat memindahkan kursor ini ke tanggal lain dengan memakai tombol navigasi.
Menambah memo ( Menu > Agenda > Memo )
Anda dapat mendaftarkan memo sendiri di sini.
Pengaturan
Mengubah tanggal & waktu ( Menu > Pengaturan > Tanggal & Waktu )
Anda dapat mengatur berbagai fungsi yang berhubungan dengan tanggal dan waktu.
Mengubah bahasa ( Menu > Pengaturan > Bahasa )
Anda dapat mengubah bahasa untuk teks tampilan dalam ponsel Anda. Perubahan ini juga akan mempengaruhi mode input bahasa.
Mengubah pengaturan tampilan Anda ( Menu > Pengaturan > Tampilan )
Anda dapat mengubah pengaturan untuk tampilan ponsel.
10
Mengubah pengaturan pengamanan Anda ( Menu > Pengaturan > Pengamanan )
Ubah pengaturan pengamanan Anda untuk menjaga GS105 dan informasi penting di dalamnya tetap terlindungi.
Permintaan kode PIN - Pilih kode PIN yang akan diminta saat Anda menghidupkan ponsel.
Kunci telepon - Pilih kode pengamanan untuk mengunci ponsel Anda, Bila dihidupkan,
Bila Sim diganti atau Segera.
Anti Theft Mobile Tracker - Bila handset dicuri, handset akan mengirimkan SMS ke
nomor yang telah dikon gurasi oleh pemilik aslinya. Pengguna harus mengkon gurasi pengaturan ATMT dengan nama, nomor telepon utama, nomor kedua. Pengguna harus Atur ATMT HIDUP untuk mengaktifkan  tur ATMT. Kode ATMT default adalah “0000”. SMS ATMT akan berisi informasi tentang IMEI telepon yang dicuri, lokasi saat ini & nomor orang yang sedang memakai handset itu.
Ganti kode - Mengubah Kode pengaman atau Kode PIN2.
Hemat daya ( Menu > Pengaturan > Hemat daya )
Jika Anda mengatur Selalu hidup, Anda dapat menghemat daya baterai bila ponsel tidak dipakai. Pilih untuk mengubah pengaturan hemat daya menjadi Selalu hidup, Hanya
malam atau Mati. Mengembalikan pengaturan ponsel Anda ( Menu > Pengaturan > Pengaturan awal )
Pakailah Pengaturan awal untuk mereset semua pengaturan ke ketetapan pabriknya. Anda memerlukan kode pengaman untuk mengaktifkan fungsi ini. Nomor default-nya adalah “0000”.
11
Pedoman untuk pemakaian yang aman dan e sien
Harap baca pedoman singkat ini. Tidak mengikuti pedoman ini dapat membahayakan atau melanggar hukum. Informasi lebih rinci telah diberikan dalam manual ini.
PERINGATAN
• Ponsel harus dimatikan selama di pesawat terbang.
• Jangan memegang ponsel saat mengemudi.
• Jangan memakai ponsel Anda di dekat pompa bensin, depot bahan bak ar, pabrik kimia
atau operasi peledakan.
• Demi keselamatan Anda, HANYA pakailah baterai dan pengisi daya yang ASLI.
• Jangan memegang ponsel dengan tangan basah selagi mengisi daya ponsel. Hal ini
dapat menyebabkan kejutan listrik atau kerusakan serius pada ponsel Anda.
• Simpan ponsel di tempat yang aman dan jauh dari jangkauan anak-anak. Ponsel berisi
komponen kecil yang jika terlepas dapat menyebabkan bahaya tercekik.
• Jangan mengisi daya bila ponsel berada di atas perabot lunak.
• Ponsel harus diisi di area yang berventilasi baik.
PERHATIAN
• Matikan ponsel di area yang diwajibkan oleh peraturan khusus. Misalnya, jangan
memakai ponsel Anda di rumah sakit karena dapat mempengaruhi peralatan medis yang
peka.
• Mungkin tidak semua jaringan seluler mendukung panggilan darurat. Oleh karenanya,
Anda tidak boleh hanya mengandalkan ponsel untuk panggilan darurat.
• Pakailah hanya aksesoris ASLI untuk menghindari kerusakan pada ponsel Anda.
12
• Semua pemancar radio membawa risiko interferensi pada elektronik dalam jarak dekat.
Interferensi ringan dapat mempengaruhi TV, radio, PC, dll.
• Baterai harus dibuang sesuai dengan peraturan yang berlaku.
• Jangan membongkar ponsel atau baterai.
Paparan terhadap energi frekuensi radio
Informasi paparan gelombang radio dan Tingkat Penyerapan Spesi k (SAR)
Ponsel model GS105 ini dirancang untuk memenuhi persyaratan keselamatan yang berlaku untuk paparan gelombang radio. Persyaratan ini didasarkan pada pedoman ilmiah dengan mempertimbangkan batasan keselamatan yang dirancang untuk memastikan keselamatan semua orang, tidak tergantung usia dan kondisi kesehatannya.
• Pedoman paparan gelombang radio memakai satuan pengukuran yang dikenal sebagai
Tingkat Penyerapan Spesi k, atau SAR. Pengujian SAR dilakukan memakai metode yang
telah distandardisasi dengan telepon memancarkan pada level daya tertinggi yang
diizinkan di semua band frekuensi yang dipakainya.
• Meskipun mungkin terdapat perbedaan level SAR dari berbagai model ponsel LG,
kesemuanya dirancang untuk memenuhi pedoman yang terkait dengan paparan pada
gelombang radio.
• Ambang batas SAR yang dianjurkan oleh International Commission on Non-Ionizing
Radiation Protection (ICNIRP), adalah rata-rata 2 W/kg pada sepuluh (10) gram jaringan
tubuh.
• Nilai SAR tertinggi untuk model ponsel ini yang diuji oleh DASY4 untuk pemakaian di
telinga adalah 1.28 W/kg (10 g) dan bila dipakai di tubuh 0.528 W/kg (10 g).
13
• Informasi data SAR untuk penduduk negara/kawasan yang menerapkan ambang batas
SAR yang dianjurkan oleh Institute of Electrical and Electronics Engineers (IEEE), adalah
sebesar rata-rata 1,6 W/kg pada satu (1) gram jaringan tubuh.
Pemeliharaan dan perawatan produk
PERINGATAN
Hanya pakai batterai, pengisi daya dan aksesoris yang disetujui untuk dipakai bersama ponsel model ini. Pemakaian jenis apa pun lainnya dapat membatalkan persetujuan atau garansi yang berlaku untuk ponsel ini, dan dapat membahayakan.
• Jangan membongkar unit ini. Bawalah ke teknisi servis yang memenuhi syarat bila
perbaikan diperlukan.
• Jauhkan dari peralatan listrik seperti halnya TV, radio, atau PC.
• Unit harus dijauhkan dari sumber panas seperti halnya radiator atau kompor.
• Jangan jatuhkan.
• Jangan sampai perangkat terkena getaran atau kejutan mekanik.
• Pelapisan ponsel dapat rusak bila dibungkus dengan kertas atau vinyl.
• Pakailah kain kering untuk membersihkan bagian luar unit. (Jangan memakai pelarut
seperti halnya benzena, pengencer atau alkohol).
• Jangan sampai unit ini terkena asap atau debu berlebihan.
• Jangan menyimpan ponsel di dekat kartu kredit atau tiket perjalanan, karena dapat
merusak informasi pada strip magnetik.
• Jangan mengetuk layar dengan benda tajam; karena dapat merusak ponsel.
• Jangan sampai ponsel terkena cairan atau kelembapan.
• Pakailah aksesoris seperti earphone dengan hati-hati. Jangan tekan antena bila tidak
perlu.
14
Pengoperasian ponsel secara e sien
Perangkat elektronik
Semua ponsel dapat menerima interferensi, yang dapat mempengaruhi kinerjanya.
• Jangan memakai ponsel Anda dekat peralatan medis tanpa meminta izin. Hindari
meletakkan ponsel di atas alat pacu jantung, misalnya di saku baju Anda.
• Beberapa alat bantu-dengar dapat terganggu oleh ponsel.
• Interferensi ringan dapat mempengaruhi TV, radio, PC, dll.
Keselamatan di jalan raya
Perhatikan hukum dan peraturan tentang pemakaian ponsel di daerah tempat Anda mengemudi.
• Jangan memakai ponsel Saat mengemudi.
• Pusatkan perhatian untuk mengemudi.
• Pakailah kit bebas-genggam, jika tersedia.
• Pinggirkan dan parkir di tepi jalan sebelum membuat atau menjawab panggilan jika
kondisi mengemudi mengharuskan.
• Energi RF dapat mempengaruhi beberapa sistem elektronik pada kendaraan Anda seperti
halnya stereo mobil dan peralatan keselamatan.
• Bila kendaraan Anda dilengkapi kantung udara, jangan menghalanginya dengan
peralatan nirkabel tetap atau portabel. Ini dapat merusak atau menyebabkan cedera
serius karena kinerja yang tidak sesuai. Jika Anda mendengarkan musik saat berjalan-jalan, pastikan volume diatur pada level yang wajar agar Anda tetap mengetahui keadaan sekitar. Hal ini terutama penting bila dekat jalan raya.
15
Hindari kerusakan pada pendengaran Anda
Mendengarkan suara keras dalam waktu lama dapat merusak pendengaran Anda. Oleh karenanya kami anjurkan Anda untuk tidak menghidupkan atau mematikan handset di dekat telinga Anda. Kami juga menganjurkan untuk mengatur volume musik dan volume panggilan pada level yang wajar.
Area peledakan
Jangan pakai di tempat peledakan sedang berlangsung. Perhatikan tanda larangan, dan ikuti semua regulasi atau peraturan.
Udara yang berpotensi ledakan
• Jangan pakai ponsel di SPBU. Jangan pakai di dekat bahan bakar atau bahan k imia.
• Jangan mengangkut atau menyimpan gas, cairan yang mudah terbakar, atau bahan
peledak di kabin kendaraan Anda, di mana terdapat ponsel Anda dan aksesorisnya.
Di pesawat terbang
Perangkat nirkabel dapat menyebabkan interferensi di dalam pesawat terbang.
• Matikan ponsel Anda sebelum naik ke pesawat terbang.
• Jangan memakai telepon di darat tanpa izin dari kru.
Anak-anak
Simpan ponsel di tempat yang aman dan jauh dari jangkauan anak-anak. Ponsel berisi komponen kecil yang jika terlepas dapat menyebabkan bahaya tercekik.
Panggilan darurat
Mungkin tidak semua jaringan seluler mendukung panggilan darurat. Oleh karenanya, Anda tidak boleh hanya mengandalkan ponsel untuk panggilan darurat. Tanyakan pada penyedia layanan di tempat Anda.
16
Informasi dan pemeliharaan baterai
• Anda tidak perlu mengosongkan baterai Anda sebelum mengisi ulang. Tidak seperti
sistem baterai lain, tidak ada efek memori yang dapat mempengaruhi kinerja baterai.
• Pakailah hanya baterai dan pengisi daya LG. Pengisi daya LG dirancang untuk
memaksimalkan masa pakai baterai.
• Jangan membongkar atau menyebabkan arus-pendek pada paket baterai.
• Jagalah kebersihan kontak logam pada paket baterai.
• Ganti baterai bila kinerjanya sudah tidak dapat diterima lagi. Paket baterai dapat diisi
ulang ratusan kali sampai saatnya diganti.
• Isi ulang baterai jika baterai tidak dipakai dalam waktu lama untuk memaksimalkan
kegunaannya.
• Jangan sampai pengisi daya baterai terkena sinar matahari langsung atau dipakai di
tempat dengan kelembapan tinggi, seperti halnya dalam kamar mandi.
• Jangan tinggalkan baterai di tempat yang panas atau dingin, hal ini dapat menurunkan
kinerja baterai.
• Ada Resiko ledakan jika baterai diganti dengan jenis yang salah.
• Buanglah baterai bekas sesuai dengan petunjuk pabriknya. Harap daur ulang bila
memungkinkan. Jangan buang sebagai limbah rumah tangga.
• Jika Anda perlu mengganti baterai, bawalah ke tempat servis atau dealer resmi LG
Electronics untuk minta bantuan.
• Cabutlah selalu pengisi daya dari stopkontak dinding setelah ponsel terisi penuh untuk
menghemat konsumsi daya yang tidak perlu pada pengisi daya.
17
e
s
c
,
n
gg
n
gg
n
ggp
-
gg
1
s
e
e
gg g gp
gg
s
e
5
G
s
RR&TTEDDirective 11999/5/EC
1
2
6
1
)
m
y s d
e
e
0
n
NN
o
ttifi
e
dd BB
o
dd
y
IId
n
ttifi
a
tti
NN
m
bb
00168
sstandards aan d DDirectives
.
Data teknis
Suhu Sekitar
Maks: +55 °C (pemakaian)
+45 °C (pengisian)
Min: -10 °C
18
SSuupppplliieerrss DDeettaaiills
NNaamme
LLGG EElleeccttrroonniiccss IInnc
AAddddrreesss
LLGG EElleeccttrroonniiccss IInncc.. LLGG TTwwiinn TToowweerrss 2200,
,, YYeeoon
ddeeuun
oo-
YYeeoouuiiddoo--ddoon
PPrroodduucctt DDeettaaiills
PPrroodduucctt NNaamme
GGSSMM 990000 // DDCCSS 11880000 DDuuaall bbaanndd TTeerrmmiinnaall EEqquuiippmmeenntt
MMooddeell NNaamme
GGSS110011,,GGSS11005
TTrraaddee NNaamme
LLG
AApppplliiccaabbllee SSttaannddaarrddss DDeettaaiills
EENN 330011 448899--0011 VV11..88..11,, EENN 330011 448899--0077 VV11..33..1 EENN 330011 551111 VV99..00..2 EENN 5500336600::22000011,, EENN6622220099--11::2200006 EENN 6600995500--11::2200001
SSuupppplleemmeennttaarryy IInnffoorrmmaattiioonn
TThhee ccoonnffoorrmmiittyy ttoo aabboovvee ssttaannddaarrddss iiss vveerriiffiieedd bbyy tthhee ffoolllloowwiinngg NNoottiiffiieedd BBooddyy((BBAABBTT)
BBAABBTT,, FFoorrssyytthh HHoouussee--CChhuurrcchhffiieelldd RRooaadd --WWaallttoonn--oonn--TThhaammeessSSuurrrreeyy --KKTT1122 22TTDD,, UUnniitteedd KKiinnggddoom
o
e
DDeeccllaarraattiioon
IIhheerreebbyyddeeccllaarreeuunnddeerroouurrssoolleerreessppoonnssiibbiilliitty tthhaatttthheepprroodduuccttmmeennttiioonneeddaabboovveettoowwhhiicchhtthhiis ddeeccllaarraattiioonnrreellaatteessccoommpplliieesswwiitthhtthheeaabboovveemmeennttiioonneed
LLGG EElleeccttrroonniiccss LLooggiissttiiccss aanndd SSeerrvviicceess BB..VV. VVeelluuwweezzoooomm 1155,, 11332277 AAEE AAllmmeerree,, TThhee NNeetthheerrllaannddss
uu,, SSeeoouull,, KKoorreeaa 115500--77221
0168
o
y
een
cca
oonn
uum
eerr ::
NNaamme
SSeeuunngg HHyyoouunn,, JJii // DDiirreeccttoorr
SSiiggnnaattuurree ooff rreepprreesseennttaattiivvee
IIssssuueedd DDaatte
2255..FFeebb.. 2200110
PT. LG ELECTRONICS INDONESIA
Kawasan Industri MM2100 Blok G
Cikarang Barat, Bekasi, Jawa Barat 17520 INDONESIA
Loading...
+ 45 hidden pages