Jabra OTE15 User Manual [id]

Jabra
Talk 2
Panduan pengguna
© 2017 GN Audio A/S. Hak cipta dilindungi undang-undang.
®
adalah merek terdaftar milik GN Audio A/S. Merek
Jabra dan logo Bluetooth
®
Buatan Tiongkok
Model: OTE15
Pernyataan Kepatuhan dapat dibaca di
www.jabra.com/CP/US/declarations-of-conformity
Daftar Isi
1. Selamat datang .............................4
2. Gambaran umum Jabra Talk 2 ..5
2.1 Aksesori yang disertakan
3. Cara pemakaian ............................6
3.1 Mengganti EarGel
3.2 Memasang EarHook
4. Cara mengisi daya ........................8
4.1 Arti warna-warna LED
5. Cara membuat koneksi ...............9
6. Aplikasi Jabra Assist .................. 10
7. Cara penggunaan ..................... 11
7.1 Bantuan panggilan telepon & suara
7.2 Menangani beberapa panggilan
7.3 Cara menyetel ulang
7.4 PowerNap
TM
8. Dukungan .................................... 14
8.1 T&J & spesifikasi teknis
8.2 Cara memelihara headset Anda
Jabra Talk 2
3

1. Selamat datang

Terima kasih karena Anda menggunakan Jabra Talk 2. Kami harap Anda menikmatinya!
Fitur-fitur Jabra Talk 2
• Suara HD
• EarGel dengan kenyamanan maksimal
• Waktu bicara hingga 9 jam*
• PowerNap lama
• A2DP untuk GPS, musik, & masih banyak lagi
• Bluetooth 4.0
*Bergantung pada telepon dan jaringan
TM
agar masa pakai baterai lebih
Jabra Talk 2
4
2. Gambaran umum
Jabra Talk 2
Porta pengisian daya
LED Bluetooth
Tombol Volume
naik/turun
LED
Baterai
Tombol Jawab/akhiri
Tombol Menyalakan/ Mematikan

2.1 Aksesori yang disertakan

EarGel
EarGel
Bercincin
EarHook
Aksesori pengganti atau tambahan dapat dibeli secara online di: jabra.com/accessories
Kabel USB mikro
Jabra Talk 2
5
Loading...
+ 10 hidden pages