LG FH2 Manual book [id]

PANDUAN PEMILIK
MFL71446051
HIGH POWER SPEAKER SYSTEM
Bacalah panduan ini dengan seksama sebelum mengoperasikan perangkat Anda dan simpan baik-baik panduan ini untuk rujukan di kemudian hari.
MODEL
FH2
www.lg.com
Hak Cipta © 2016-2019 LG Electronics Inc. Hak Cipta Dilindungi Undang-Undang.
Persiapan2

Informasi Keselamatan

1

Persiapan

HATI-HATI: UNTUK MENGURANGI RISIKO
SENGATAN LISTRIK, JANGAN MELEPAS TUTUP
(ATAU BAGIAN BELAKANGNYA), DI DALAMNYA
TIDAK TERDAPAT KOMPONEN YANG BISA
DIPERBAIKI OLEH PENGGUNA, MINTALAH TEKNISI
PERBAIKAN YANG BERPENGALAMAN UNTUK
PERINGATAN: UNTUK MENCEGAH BAHAYA KEBAKARAN DAN SENGATAN LISTRIK, HINDARKAN PRODUK INI DARI AIR HUJAN ATAU KELEMBAPAN.
HATI-HATI: Perangkat ini tidak boleh terkena air (tetesan atau cipratan) dan benda yang berisi cairan, misalnya vas, tidak boleh diletakkan di atasnya.
PERINGATAN: Jangan memasang perangkat ini di dalam ruang sempit seperti lemari buku atau semacamnya.
HATI-HATI: Jangan mengoperasikan alat bertegangan tinggi di sekitar produk ini. (mis. Pemukul nyamuk elektrik) Produk ini dapat mengalami kerusakan akibat sengatan listrik.
HATI-HATI
JANGAN DIBUKA RISIKO
SENGATAN LISTRIK
MEMPERBAIKINYA.
Tanda petir dalam segitiga sama sisi ditujukan untuk memperingatkan pengguna akan terdapatnya tegangan tak berpengaman yang berbahaya pada produk, yang dapat menimbulkan risiko sengatan listrik pada pengguna.
Tanda seru dalam segitiga sama sisi ditujukan untuk memberi peringatan kepada pengguna akan keberadaan petunjuk pengoperasian dan perawatan (perbaikan) yang penting dalam panduan yang disertakan bersama produk.
HATI-HATI: Jangan menutup lubang ventilasi yang terdapat pada produk. Pasanglah produk sesuai dengan petunjuk dari produsen. Celah dan lubang pada kabinet berfungsi sebagai ventilasi dan untuk menjamin keandalan pengoperasian produk dan untuk melindungi produk dari panas berlebih. Agar lubang pada produk tidak tertutup, jangan meletakkan produk di tempat tidur, sofa, karpet atau permukaan lain yang serupa. Produk ini tidak boleh diletakkan di dalam instalasi rakitan seperti rak buku atau rak kecuali jika terdapat ventilasi yang memadai atau dilakukan sesuai dengan petunjuk dari produsen.
PEMBERITAHUAN: Untuk informasi penanda
keselamatan seperti identikasi produk dan rating
daya, baca label utama di bagian bawah atau permukaan lain perangkat.
PERHATIAN mengenai Kabel Listrik
Kabel Listrik adalah perangkat pemutus listrik. Dalam keadaan darurat, Kabel Listrik harus mudah dijangkau.
Buka halaman spesikasi panduan bagi pemilik ini
untuk memastikan persyaratan saat ini.
Jangan sampai stopkontak dinding kelebihan beban. Stopkontak dinding yang kelebihan beban, longgar atau rusak, kabel tambahan, kabel yang berjumbai, atau pelapis kabel yang rusak atau retak, semua itu berbahaya. Semua kondisi di atas dapat menyebabkan sengatan listrik atau kebakaran. Periksa kabel perangkat Anda secara teratur, dan jika permukaannya menandakan kerusakan atau memburuk, cabut, hentikan penggunaan perangkat, dan mintalah pusat servis resmi mengganti dengan kabel yang sama persis. Lindungi kabel listrik dari
kerusakan sik atau mekanis, seperti terpelintir,
kusut, terjepit kaki atau pintu, dan terinjak. Perhatikan khususnya untuk steker, stopkontak dinding, dan titik di mana kabel keluar dari perangkat.
Persiapan 3
HATI-HATI: Ventilasi tidak boleh terhalangi dengan menutup lubang-lubang ventilasi dengan benda­benda, seperti koran, taplak meja, gorden, dll.
HATI-HATI: Produk ini dapat digunakan di iklim tropis dan moderat.
HATI-HATI: Steker LISTRIK atau penggabung alat digunakan sebagai perangkat pemutus, perangkat pemutus dapat dioperasikan setiap saat.
Perangkat ini dilengkapi dengan baterai portabel atau akumulator.
Cara aman melepas baterai atau akumulator dari peralatan: Lepaskan baterai atau tempat akumulator
yang lama, ikuti langkah-langkah pemasangan dengan urutan terbalik. Untuk mencegah pencemaran lingkungan yang dapat membahayakan kesehatan manusia dan hewan serta merusak baterai lama atau baterai baru, buanglah baterai lama yang telah dilepaskan tersebut pada tempat sampah yang tersedia. Jangan membuang baterai bersama dengan limbah lainnya. Anda disarankan untuk menggunakan baterai dan akumulator lokal dengan sistem penggantian bebas. Baterai tidak boleh terpapar panas yang berlebihan seperti cahaya matahari, api atau semacamnya.
Perhatian: Sumber api terbuka seperti lilin yang menyala tidak boleh diletakkan di atas perangkat.
Simbol
~
0
1
!
Adalah arus bolak-balik (AC).
Adalah arus searah (DC).
Adalah peralatan kelas II.
Adalah siaga.
Adalah “ON” (daya hidup).
Adalah voltase berbahaya.
1
Persiapan
Persiapan4

Tindakan pencegahan ketika menangani baterai

yUnit ini memiliki baterai isi-ulang terpasang timbal-
1
Persiapan
asam yang diatur dengan katup. (12 V/7.0 Ah)
yJangan menggunakan baterai di dalam ruangan
tertutup atau di dekat api.
yIsi daya baterai sesuai dengan ketentuan pengisian
daya yang ditetapkan.
yHindari penggunaan baterai apabila ditemukan
kebocoran, perubahan bentuk casing baterai, atau terjadi korosi terminal.
yApabila baterai bocor, lepas baterai dari perangkat
sambil melindungi tangan atau pakaian Anda dengan sangat hati-hati agar tidak menginfeksi kulit atau mata.
yApabila baterai bocor dan cairan di dalamnya
mengenai kulit atau pakaian, segera cuci dengan air bersih. Apabila cairan mengenai mata, segera basuh mata dengan air bersih dan hubungi dokter.
yHindari penggunaan bersama baterai yang berbeda
tipe, produsen atau riwayat penggunaannya.
yJangan melempar baterai ke api atau memanaskan
baterai. yJangan sampai terminal baterai korslet. yJangan berupaya membongkar, mengubah model
atau menghancurkan baterai. yJauhkan baterai dari jangkauan anak-anak. yBaterai dapat diganti. Jika baterai perlu sering diisi
ulang terus menerus, mungkin sudah waktunya
untuk diganti. Baterai harus diservis oleh pusat
layanan pelanggan LG Electronics. yIsi ulang hingga penuh sebelum menyimpan
baterai yang belum digunakan dalam waktu lama
dan matikan ON/OFF (OFF). Simpan baterai di
tempat yang sejuk dan kering. ySelama baterai disimpan, isi daya baterai minimal
sekali dalam sebulan. Jika baterai disimpan untuk
waktu yang lama tanpa diisi dayanya, daya tahan
baterai dapat berkurang. yBaterai yang sudah digunakan harus didaur ulang
atau dibuang secara terpisah dari sampah rumah
tangga.
Fungsi AUTO POWER On dapat diatur hanya saat unit terhubung ke stopkontak listrik. Bila unit hanya diberi daya oleh baterai internal, fungsi AUTO POWER On tidak tersedia.
Daftar Isi
Daftar Isi 5
1 Persiapan
2 Informasi Keselamatan 4 – Tindakan pencegahan ketika menangani
baterai 6 Fitur-Fitur Unik 6 File yang didukung 6 – File musik yang didukung 6 – Perangkat USB yang kompatibel 6 – Perangkat USB yang didukung 7 Panel Depan 7 Panel Belakang 8 Membawa unit 9 Cara Memasang Ferrite Core 9 – Memasang Ferrite Core untuk kabel daya
dan kabel speaker 9 Sambungan Listrik 10 Mengisi Baterai
2 Sambungan dan Koneksi
11 Menghubungkan Perangkat Tambahan 11 – Sambungan PORT. IN 11 – Sambungan USB
3 Pengoperasian
12 Pengoperasian Dasar 12 – Pengoperasian USB 13 Menggunakan teknologi nirkabel BLUETOOTH® 13 – Mendengarkan musik yang tersimpan
dalam perangkat yang dilengkapi dengan
Bluetooth 15 Pengoperasian Radio 15 – Mendengarkan radio 15 – Memprogram Stasiun Radio 15 – Menghapus semua stasiun yang disimpan 16 Pengaturan suara 16 – Mengatur mode suara 16 Pengoperasian Lainnya 16 – Menggunakan Mikrofon 17 – VOICE CANCELLER (PENGURANG VOKAL) 17 – KEY CHANGER (PENGUBAH TITI NADA) 17 – MENYALAKAN OTOMATIS 17 – Pengubah fungsi otomatis
4 Pemecahan masalah
18 Pemecahan masalah 18 – Masalah Umum
1
2
3
4
5
5 Lampiran
19 Spesifikasi umum 20 Pemeliharaan 20 – Menangani Unit Perangkat 20 Merek Dagang dan Lisensi
Persiapan6

Fitur-Fitur Unik

Bluetooth®
1
Mendengarkan musik yang tersimpan dalam
Persiapan
perangkat Bluetooth Anda.
Portable In
Mendengarkan musik dari perangkat portabel milik Anda. (MP3, Notebook, dll)
Membawa unit
Unit ini memiliki roda dan handel sehingga Anda dapat memindahkan unit dengan mudah.

File yang didukung

File musik yang didukung

Unit perangkat ini memiliki kompatibilitas terhadap
le MP3/WMA dengan batasan sebagai berikut.
y Frekuensi Sampling : antara 32 hingga 48 kHz
(MP3), antara 32 hingga 48 kHz (WMA)
y Bit rate : antara 32 hingga 320 kbps (MP3),
40 hingga 192 kbps (WMA)
y Jumlah le maksimal : 999
y Jumlah folder maksimal : 99
y Ekstensi le : “.mp3”/ “.wma”
y Beberapa le MP3/WMA mungkin tidak dapat
diputar, tergantung pada tipe atau format le
tersebut.

Perangkat USB yang kompatibel

y Pemutar MP3: Pemutar MP3 yang mendukung
Flash.
y Flash Disk USB :
Perangkat yang mendukung USB 2,0 atau USB1,1.
y Fungsi USB pada unit perangkat ini tidak
mendukung beberapa perangkat USB tertentu.

Perangkat USB yang didukung

y Perangkat yang memerlukan program instalasi
tambahan saat terhubung ke komputer tidak didukung.
y Jangan melepaskan perangkat USB pada saat
dioperasikan.
y Untuk USB berkapasitas besar, mungkin
diperlukan waktu lebih lama agar dapat dikenali oleh perangkat ini.
y Untuk mencegah kehilangan data, buatlah
cadangan data.
y Jika Anda menggunakan kabel ekstensi USB atau
hub USB, perangkat USB tidak akan dikenali.
y Sistem le NTFS tidak didukung oleh perangkat ini.
(Hanya sistem le FAT (16/32) yang didukung.)
y Unit perangkat ini dapat mengenali hingga
maksimal 999 le.
y HDD eksternal, SSD, Pembaca kartu memori,
Perangkat yang terkunci atau perangkat USB tipe harddisk tidak didukung oleh perangkat ini.
y Port USB pada unit perangkat tidak dapat
dihubungkan ke PC. Unit perangkat ini tidak dapat digunakan sebagai perangkat penyimpanan.
y Beberapa USB mungkin tidak dapat berfungsi
pada unit perangkat ini.
Persiapan 7

Panel Depan

p
onm l
a k
b jcdef hg i
a MASTER VOLUME
Mengatur volume speaker atau mikrofon.
b 1/! (Siaga/Hidup)
Mengatur perangkat pada posisi ON atau OFF.
c MIC (Mikrofon)
Tekan untuk memilih mode kontrol volume mikrofon.
d
(KEY CHANGER) Mengubah titi nada untuk disesuaikan dengan kisaran vokal Anda.
e VOICE CANCELLER
Anda dapat menikmati beragam fungsi sambil mendengarkan musik, dengan mengurangi vokal penyanyi dari berbagai sumber.
f SOUND EFFECT/BASS BLAST
- Memilih nuansa suara.
- Tekan terus untuk memilih efek BASS secara
langsung.
g Layar tampilan h F (Fungsi)
Memilih fungsi dan pilihan input.
i
Y/U
- Melewati Cepat mundur atau Maju. /
- Memilih stasiun radio.
Mencari bagian tertentu dari sebuah le dengan
menekan terus.
j PRESET/REPEAT
- Memilih nomor stasiun radio. / Menyimpan stasiun radio dengan menekan terus.
- Mendengarkan le secara berulang atau acak.
- Melihat nama semua perangkat Bluetooth yang tersambung dalam mode Bluetooth.
k
T
Mulai atau pause pemutaran.
l Antena FM m CHARGING
Indikator pengisian baterai
n Port USB
Anda dapat memutar le suara dengan
menyambungkan perangkat USB.
o PORT.IN
Sambungkan perangkat portabel.
p MIC (Mikrofon)
Sambungkan mikrofon.

Panel Belakang

a b
a Tombol daya hidup/mati
Mengatur perangkat pada posisi ON atau OFF. (Baterai dapat diisi ulang bahkan ketika unit ini dalam posisi mati (OFF).)
b AC di stopkontak
1
Persiapan
Loading...
+ 14 hidden pages