Jabra Move Wireless User Manual [id]

JABRA MOVE WIRELESS
Panduan Pengguna
jabra.com/movewireless
1. SELAMAT DATANG ..........................3
2. ISI KOTAK ....................................... 4
3. CARA PEMAKAIAN .........................5
4. CARA MENGISI BATERAI ............... 6
4.1 STATUS BATERAI
5. CARA MENGUBUNGKAN ................7
5.1 KONEKSI BLUETOOTH KE PERANTI BERGERAK BARU ATAU KEDUA
5.2 MENYAMBUNGKAN KE SOKET KONEKTOR 3,5 MM
6. CARA PEMAKAIAN ....................... 9
6.1 MUSIK & TELEPON
6.2 MENYALAKAN/MEMATIKAN HEADPHONE
6.3 MENANGANI BEBERAPA PANGGILAN
6.4 PANDUAN SUARA
7. DUKUNGAN ..................................13
7.1 FAQ PERTANYAAN SERING DIAJUKAN
7.2 FACTORY RESET
7.3 CARA MEMELIHARA HEADPHONE ANDA
8. SPESIFIKASI TEKNIS ......................14
jabra move wireless
2

1. SELAMAT DATANG

Terima kasih karena telah membeli Jabra Move Wireless. Kami harap Anda akan menikmatinya!
JABRA MOVE WIRELESS MENYAJIKAN
 Kualitas suara nirkabel premium - memperkuat
suara tanpa distorsi. Memberikan kedalaman dan kejernihan pada musik Anda
 Melindungi suara - earcup bersiku
memampukan Anda untuk mendengar semua musik
 Mudah dihubungkan dengan peranti apa pun
melalui Bluetooth 4.0
 Gaya hidup aktif - headphone ringan dan
nyaman yang dibuat dan telah diuji untuk gaya
hidup aktif  Berbahan premium - baja tahan karat  Pilihan berkabel - dilengkapi dengan kabel yang
dapat dilepas, jika Anda memerlukan kabel
jabra move wireless
3

2. ISI KOTAK

Tombol Volume
up
Multifungsi
tombol
Tombol Volu-
me down
Kabel USB mikro
Soket Konektor
3,5 mm
jabra move wireless
Ikat kepala yang dapat
diatur
Tombol
Nyala/
Mati/
Penyan-
dingan
Lampu Sta-
tus Baterai
dan Koneksi
Lubang USB Mikro
(hanya untuk
mengisi baterai)
Kabel audio
4

3. CARA PEMAKAIAN

3.1 PENGATURAN KETINGGIAN

Atur ikat kepala, seperti pada gambar, sehingga pas dipakainya.
jabra move wireless
5
Loading...
+ 9 hidden pages