MESIN CUCI
Bacalah petunjul ini sebelum menggunakan
mesin cuci dan perhatikan bagaimana
menggunakan mesin cuci dengan benar.
Simpanlah buku petunjuk ini dengan baik.
Buku petunjuk ini harus dibeli jika hilang.
Petunjuk Pemakaian
SPESIFIKASI ............................................................1
PETUNJUK-PETUNJUK KESELAMATAN .............. 2
DESKRIPSI BAGIAN-BAGIAN ..................................3
PAPAN KONTROL......................................................4
PROSEDUR PENCUCIAN ........................................5
Proses Mencuci Secara Umum ..................................5
Proses Mencuci Seluer Jean ......................................5
Proses Mencuci Secara Cepat ..................................5
Proses Mencuci Wol ..................................................5
Proses Mencuci Selimut ............................................5
Proses Start Dengan Penangguhan ..........................5
FUNGSI-FUNGSI MANUAL ......................................6
PEMASANGAN DAN PERAWATAN..........................7
Lingkungan..................................................................7
Penempatan Pada Posisi Yang Rata ..........................7
Menghubungkan Selang Penyedia Air........................7
Memasang Papan Anti Tikus ......................................8
Jika Mesin Cuci Mempunyai Pompa Pembuang ........8
Menghubungkan selang Pembuangan ......................8
Cara Menambahkan Pelembut Cucian ......................8
Cara Memasukkan Sabun Deterjen............................8
Bagaimana Memasang kaki........................................9
Saringan Sambungan Air Masuk ................................9
Membersihkan Jaring Saringan ..................................9
Bagaimana Membersihkan Saringan..........................9
MENGATASI GANGGUAN ......................................10
SPESIFIKASI
Petunjuk Pemakaian dapat digunakan secara umum.
Pemakaian Petunjuk Pemakaian ini tergantung pada model mesin cuci anda.
SPESIFIKASI
FUZZY CONTROL (KONTROL PROSES MENCUCI SECARA UMUM)
●
Fuzzy control bekerja secara maksimal memanfaatkan kecerdasan buatan.
JENDELA YANG TRANSPARAN
●
Jendela yang transparan merupakan konsep yang baru untuk menjelaskan rasa ingin tahun pemakai untuk
melihat mesin cuci pada saat bekerja. Pada waktu sedang bekerja proses pencucian dapat diperiksa dengan
melihat proses tersebut melalui jendela yang transparan.
BALING-BALING
●
Baling-baling membantu air dan sabun cuci untuk membersihkan kain secara efisien sementara aliran air yang
kuat untuk mencuci pakaian yang lebih besar dan lebih berat dan aliran air yang lembut untuk mencuci semua
pakaian yang lembut tanpa merusak dan merobek pakaian .
ALIRAN AIR TERJUN
●
Aliran Air Terjun yang disemprotkan dari bawah baling-baling mengalir kuat ke dalam bak cuci, mendorong
pakaian yang mengalir ke kanan di bawah permukaan air. Jika Aliran Air Terjun inilah yang memungkinkan
mesin cuci ini mencuci pakaian yang besar dan berat dengan sempurna, seperti bluejean dan selimut.
SARINGAN AJAIB
●
Saringan ajaib ini memungkinkan kain di dalam bak cuci ditangkap untuk mendapatkan hasil penyaringan yang
sempurna sehingga hasil cucian menjadi sangat bersih.
SOFTENER DISPENSER
●
Softener Dispenser mengeluarkan pelembut kain pada waktu yang tepat ketika proses pembilasan terakhir
sedang berlangsung.
1
PETUNJUK-PETUNJUK KESELAMATAN
Langkah-langkah keselamatan berikut harus diperhatikan untuk mencegah timbulnya bahaya dan kerusakan.
Jika mencuci dengan menggunakan air panas, pastikan bahwa suhu air tidak lebih dari 50°C.
●
Bagian-bagian dari plastik dapat berubah bentuk dan menjadi rusak, dapat menyebabkan kesetrom (kejut
listrik) atau kebakaran.
PERINGAT
Patuhilah petunjuk berikut agar terhindar dari cidera atau
kecelakaan fatal.
Jangan gunakan kabel listrik yang rusak atau kendor.
- karena dapat menyebabkan kesetrom (kejut listrik)
Jangan mencabut atau menyentuh kabel listrik dengan
tangan yang basah.
- karena dapat menyebabkan kesetrom (kejut listrik)
Jangan melipat kabel listrik secara paksa atau
menindihnya dengan barang-barang yang berat.
- karena dapat menyebabkan kesetrom (kejut listrik)
Jangan menempatkan mesin cuci di dekat peralatan
listrik atau jangan membawa lilin atau rokok yang
menyala ke dalam mesin cuci.
- karena dapat menyebabkan kebakaran.
Jangan membongkar, memperbaiki atau mengubah
model mesin cuci secara ngawur.
- Jika ingin melakukan perbaikan, hubungi service
Selama proses mencuci, jangan memasukkan tangan
anda atau barang-barang dari logam di bawah mesin
cuci.
- Anda dapat terluka oleh papan yang berputar di
Jagalah jarak dari mesin cuci apabila bagian bawah
dari mesin cuci terrendam ke dalam air.
- Karena dapat menyebabkan kesetrom (kejut
Masukkan cucian yang terkena bensin, benzena, atau
alkohol ke dalam mesin cuci, dan jauhkan bahanbahan tersebut dari mesin cuci.
- karena dapat menyebabkan ledakan atau
Selama berputar, jangan sekali-kali memasukkan
tangan anda ke dalam bak yang berputar.
- Karena dapat menyebabkan tangan anda cidera.
AN
atau kebakaran.
atau kebakaran.
atau kebakaran.
agent. Karena dapat menyebabkan kesetrom
(kejut listrik) atau kebakaran.
bawah mesin cuci.
listrik). Tunggulah sampai air ke luar semuanya.
kebakaran.
Jika tidak berhenti dalam waktu 15 detik setelah
anda membuka penutup, hubungi service agent
segera.
PERHATIAN
Patuhilah petunjuk berikut agar terhindar dari cidera atau
mesin cuci menjadi rusak.
Jangan menempelkan mesin cuci di tempat yang
basah atau di luar rumah dimana hujan atau salju
dapat masuk
- karena dapat menyebabkan kesetrom (kejut listrik)
atau kebakaran.
Lepaskan kabel listrik pada waktu anda tidak
menggunakannya.
- karena dapat menyebabkan kesetrom (kejut listrik)
atau kebakaran.
Jika ada debu atau air pada kabel listrik dan
sambungan-sambungannya, segera lepaskan kabel
listrik.
- karena dapat menyebabkan kesetrom (kejut listrik)
atau kebakaran.
Anak kecil tidak boleh melihat-lihat ke dalam mesin
cuci.
- Karena dapat membahayakan nyawanya jika
masuk ke dalam mesin cuci.
Jika terjadi kebocoran gas, sediakan cukup ventilasi
(aliran udara) segera tanpa menyentuh kabel listrik.
- karena dapat menyebabkan kesetrom (kejut listrik)
atau kebakaran jika gas terkena nyala api.
Jika mesin cuci mengeluarkan suara yang ganjil, bau
atau asap, lepaskan kabel listrik segera dan hubungi
service agent.
- karena dapat menyebabkan kesetrom (kejut listrik)
atau kebakaran.
Pada waktu membersihkan mesin cuci, jangan sekalikali menyemprotkan air ke bagian-bagian mesin cuci
secara langsung.
- Mesin cuci menjadi cepat rusak.
Karena dapat juga menyebabkan kesetrom (kejut
listrik) atau kebakaran.
Jangan menggunakan beberapa peralatan listrik
bersama-sama pada satu stop kontak.
- karena dapat menyebabkan kebakaran karena
panas yang berlebihan.
Jangan menekan tombol dengan alat atau penjepit.
- Karena dapat menyebabkan kesetrom (kejut
listrik) atau kebakaran.
2
SARINGAN
PENUTUP
Pastikan bahwa
penutup ini selalu
menutup selama
pencucian dan
pengeringan.
SELANG PENYEDIA AIR
(PANAS)
SELANG PENYEDIA AIR (DINGIN)
SELANG PEMBUANGAN
(POMPA)
Pemakaian Petunjuk Pemakaian ini tergantung pada model mesin cuci anda.
Serat atau bulu-bulu kain
terkumpul dalam filter
selama pencucian.
KOTAK SABUN CUCI
DESKRIPSI BAGIAN-BAGIAN
Petunjuk Pemakaian dapat digunakan secara umum.
PEMBAGI
PELEMBUT KAIN
TABUNG PEMUTAR
3
SALURAN MASUK
KABEL LISTRIK
UNTUK PEMUTIH
BALING-BALING
KABEL KE TANAH
PANEL PENGONTROL
DEPAN
KAKI-KAKI YANG
DAPAT DISESUAIKAN
Sesuaikan ukuran kaki-
kaki mesin cuci ketika
sedang menempatkan
mesin cuci.
Jika pipa air terbuat dari besi,
pastikan untuk menutup ujung
kabel ke tanah ini.
SELANG
PEMBUANGAN AIR
PANEL PEREDAM
SUARA