LG GN-U282RVCB Manual book [id]

LEMARI ES PENDINGIN-PEMBEKU
BUKU PETUNJUK PEMAKAIAN
BACALAH BUKU PETUNJUK INI DENGAN SEKSAMA SEBELUM MENGGUNAKAN LEMARI ES DAN SIMPANLAH UNTUK DIGUNAKAN DI LAIN WAKTU.
BAGI PRODUK ELEKTRONIK NOMOR : 0026/1.824.51
P/No. MFL42939521
P/No. MFL42939521
MENGGANTI LAMPU
DAFTAR ISI
PERINGATAN PENTING............................... 3
PEMASANGAN ............................................. 4
BAGIAN-BAGIAN LEMARI ES ...................... 5
PENGGUNAAN ............................................. 6
Permulaan Pengontrol Suhu Membuat Es Ruang Penyimpan Daging Pencairan Bunga Es Penghilang Bau (Opsional)
Vitamin Kit (Opsional)
SARAN-SARAN
MENYIMPAN MAKANAN .............................. 9
MEMBERSIHKAN ........................................ 10
INFORMASI UMUM ..................................... 10
MENGGANTI LAMPU .................................. 11
SEBELUM MEMINTA SERVIS ..................... 11
1. Lepaskan kabel listrik dari stopkontak.
2. Lepaskan ambalan-ambalan ruang pendingin.
3. Untuk melepaskan penutup lampu, sisipkan obeng pipih ke salah satu lubang di bawah penutup lampu lalu tariklah ke luar.
4. Putar lampu berlawanan arah jarum jam.
5. Pasang lampu dalam urutan yang sebaliknya dari urutan melepaskan lampu bohlam. Lampu bohlam pengganti harus memiliki spesifikasi yang sama seperti yang asli.
SEBELUM MEMINTA SERVIS
PANGGILAN UNTUK SERVIS SERING KALI TIDAK PERLU! JIKA ANDA MERASA LEMARI ES ANDA TIDAK BERFUNGSI SEBAGAIMANA MESTINYA, TERLEBIH
DAHULU PERIKSA KEMUNGKINAN PENYEBAB BERIKUT INI:
MASALAH KEMUNGKINAN PENYEBAB
LEMARI ES TIDAK JALAN
SUHU RUANG PENDINGIN ATAU FREEZER TERLALU TINGGI
Apakah ada sekring yang putus atau pemutus arus yang terjegal?
Apakah steker listrik terlepas dari stopkontak atau longgar letaknya?
Pengontrol suhu tidak diset pada posisi yang benar. Lemari es terletak terlalu dekat ke dinding atau ke
sumber panas. Pintu lemari es terlalu sering dibuka ketika udara luar
sedang panas. Pintu terbuka untuk waktu yang lama. Terlalu banyak makanan yang disimpan dalam ruang
pendingin.
BUNYI TIDAK NORMAL
LEMARI ES BERBAU
TERBENTUK EMBUN DI PERMUKAAN LEMARI ES
2
Refrigerator dipasang pada tempat yang tidak kuat atau tidak rata, atau sekrup pengatur ketinggian perlu disesuaikan.
Ada benda yang mengganggu di belakang lemari es.
Makanan yang berbau menyengat harus ditutup atau dibungkus dengan baik. Bagian dalam harus dibersihkan.
Biasa terjadi jika kelembaban udara tinggi. Pintu mungkin dibiarkan terbuka.
11
Loading...
+ 4 hidden pages